
Bola.net - Ada rumor menarik datang dari AC Milan. Rossoneri dilaporkan akan menggaet jasa Tammy Abraham dari AS Roma di musim panas nanti.
Sudah menjadi rahasia umum bahwa AC Milan lagi berburu striker baru. Mereka sedang mempersiapkan diri seandainya mereka ditinggal Olivier Giroud di musim panas nanti.
Rossoneri sudah dikaitkan dengan sejumlah striker. Namun hingga saat ini belum ada tanda-tanda yang jelas siapa yang akan memperkuat lini serang Milan di musim depan.
Football Italia melaporkan bahwa Milan sudah punya target transfer baru di musim panas nanti. Mereka berminat memboyong Tammy Abraham dari AS Roma.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Striker Teruji

Menurut laporan tersebut, AC Milan sangat serius ingin memboyong Abraham dari AS Roma.
Semenjak pindah ke Italia, Abraham punya rekam jejak yang bagus di AS Roma. Ia mampu mencetak banyak gol bagi Il Lupi.
Dengan usianya yang relatif masih mudah, AS Roma menilai Abraham bakal jadi opsi yang bagus untuk lini serang mereka.
Kans Terbuka

Laporan itu mengklaim bahwa Milan sangat berpotensi mengamankan jasa eks Chelsea tersebut.
Tammy dilaporkan tidak bahagia di Roma saat ini. Karena ia tidak mendapatkan cukup banyak jam bermain.
Ia membuka kesempatan untuk pindah klub dan bergabung dengan Milan jadi opsi yang menarik untuk sang striker.
Mahar Transfer

AC Milan harus menyiapkan uang yang tidak sedikit untuk merekrut Abraham.
Sang striker diyakini hanya bisa pergi dengan tebusan 30 juta Euro di musim panas nanti.
Klasemen Serie A
(Football Italia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hei Noah Okafor, Setop Selamatkan Pioli!
Liga Italia 3 Maret 2024, 18:18
-
AC Milan Gaet Tammy Abraham di Musim 2024/2025?
Liga Italia 3 Maret 2024, 02:30
-
Tiga Pemain Dapat Kartu Merah saat Dikalahkan AC Milan, Lazio Geram
Liga Italia 2 Maret 2024, 09:14
-
Man of the Match Lazio vs AC Milan: Noah Okafor
Liga Italia 2 Maret 2024, 06:42
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR