Bola.net - - Pelatih AC Milan, Vincenzo Montella mengatakan bahwa perjalanan ke Pescara merupakan perjalanan berbahaya bagi timnya. Karena itu, dia menuntut sikap rendah hati dari timnya.
Meskipun secara materi dan juga posisi di klasemen berbeda cukup jauh, Rossoneri di posisi ketujuh sementara Pescara ada di dasar klasemen, namun Montella menilai lawan mereka sama sekali tak bisa diremehkan.
Selain bermain di kandang sendiri, menurut Montella kehadiran Zdenek Zeman yang menggantikan Massimo Oddo dia nilai sebagai faktor tambahan akan potensi bahayanya tuan rumah.
"Ketika kita berpikir bahwa permainan itu mudah di atas kertas, kita cenderung untuk mendapatkan hasil yang mengerikan, seperti melawan Udinese dan Sampdoria. Ketika kami memiliki daftar jadwal yang lebih sulit, kami sudah benar-benar melakukannya dengan lebih baik," ujarnya.
"Yang membuat pertandingan ini sangat berbahaya, terutama adalah karena di dua pekan terakhir mereka telah bisa berlatih dengan Zdenek Zeman dan fokus hanya pada pertandingan ini," sambungnya
"Kami perlu sikap dari sebuah klub besar, salah satunya adalah rendah hati. Ini adalah permainan yang penting dalam upaya meraih tempat di Liga Europa. Saya tetap yakin bahwa lolos ke Eropa itu tergantung kami sendiri dan ada banyak head to head yang akan datang," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Pescara 1-1 AC Milan
Open Play 2 April 2017, 22:38
-
Hasil Pertandingan Pescara vs AC Milan: Skor 1-1
Liga Italia 2 April 2017, 21:48
-
Pirlo Terkesan Dengan Young Guns Italia
Liga Italia 2 April 2017, 16:53
-
AC Milan Lakoni Perjalanan Berbahaya ke Pescara
Liga Italia 2 April 2017, 04:30
-
Montella Ragu Bisa Pertahankan Deulofeu
Liga Italia 1 April 2017, 22:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR