
Bola.net - Pelatih Como 1907, Cesc Fabregas, mengatakan timnya siap menghadapi permainan agresif AC Milan di bawah asuhan pelatih barunya, Sergio Conceicao.
Milan sekarang telah berubah. Mereka tak lagi ditangani oleh Paulo Fonseca.
Milan kini dipoles oleh Sergio Conceicao. Hasilnya langsung terlihat menjanjikan.
Di dua laga pertamanya, Milan mengalahkan Juventus dan Inter Milan. Rossoneri bahkan jadi juara Supercoppa Italiana.
Como Siap Hadapi Permainan Agresif Milan

Pergantian pelatih AC Milan tersebut tentu saja dipantau oleh Cesc Fabregas. Ia mengatakan permainan Milan kini berubah di bawah asuhan Sergio Conceicao.
Fabregas mengatakan Milan kini makin agresif. Tapi ditegaskannya, Como siap meladeni permainan Rossoneri.
"Milan telah mengubah sesuatu. Itu benar, terutama dengan pergantian pelatih," seru Fabregas seperti dilansir Milan News.
"Menurut saya, mereka akan lebih agresif. Mereka tetap menjadi skuad yang hebat dan tim yang hebat, mereka akan menyerang kami dan segera mencoba untuk melakukan vertikalisasi, tetapi kami akan siap dan kami akan bermain," tegasnya.
Ingat Porto

Cesc Fabregas kemudian mengatakan dirinya tak ingat pernah bermain melawan Sergio Conceicao saat masih aktif bermain. Namun ia ingat menyaksikan hasil polesan pria Portugal tersebut di FC Porto.
"Conceicao? Saya tidak ingat bermain melawannya,"
"Akan tetapi saya ingat Porto-nya dengan sangat baik. Itu adalah tim yang sangat kuat dan bagus untuk ditonton," puji Fabregas.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming AC Milan

Kompetisi: Serie A/Liga Italia
Pertandingan: Como vs AC Milan
Stadion: Giuseppe Sinigaglia
Hari: Rabu, 15 Januari 2025
Kickoff: 00.30 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio - KLIK DI SINI
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen Serie A
(Milan News)
Baca Juga:
- AC Milan atau Barcelona, Nasib Marcus Rashford akan Ditentukan dalam 24 Jam Ke Depan
- Ngenes! Noah Okafor Gagal Gabung RB Leipzig
- Dilema Transfer Januari AC Milan: Pilih Marcus Rashford atau Kyle Walker?
- Jadwal Pertandingan & Link Live Streaming AC Milan Hari Rabu, 15 Januari 2025: Away Vs Como
- Jadwal Lengkap Serie A 2024/2025
- Head to Head dan Statistik: Como vs AC Milan - Serie A
- Prediksi Como vs AC Milan 15 Januari 2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fofana Tegaskan AC Milan tak Punya Masalah Di Lini Serang
Liga Italia 14 Januari 2025, 22:28
-
Link Live Streaming Como vs AC Milan - Serie A/Liga Italia
Liga Italia 14 Januari 2025, 21:30
-
Como Siap Hadapi Permainan Agresif AC Milan
Liga Italia 14 Januari 2025, 21:25
-
AC Milan atau Barcelona, Nasib Marcus Rashford akan Ditentukan dalam 24 Jam Ke Depan
Liga Inggris 14 Januari 2025, 19:42
-
Ngenes! Noah Okafor Gagal Gabung RB Leipzig
Liga Italia 14 Januari 2025, 19:16
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR