Frank de Boer sejatinya baru saja ditunjuk pada awal musim ini, menggantikan peran Roberto Mancini. Namun, pelatih asal Belanda ini belum mampu memberikan hasil yang maksimal sesuai dengan harapan pemilik Inter.
De Boer hanya memberikan tiga kemenangan dari delapan pertandingan yang sudah dimainkan di Serie A. Hal ini membuat Inter berada di posisi ke-11 klasemen sementara. Posisinya pun kini dalam ancaman.
CalcioNews24 menyebutkan bahwa Suning Grup, kelompok pemilik saham mayoritas Inter, saat ini sedang mentabulasi sejumlah nama untuk menjadi pelatih baru, menggantikan De Boer. Nama Capello masuk dalam daftar paling atas.
Dengan pengalamannya yang panjang sebagai pelatih, sosok yang pernah menahkodai Milan, Juventus dan Roma ini diyakini bisa memberikan hasil yang bagus untuk Inter. Kebetulan Capello juga tidak terikat kontrak dengan tim mana pun.
Selain Capello, sumber yang sama juga menyebut nama Rudi Garcia sebagai kandidat lain. Pelatih asal Prancis ini dalam beberapa musim lalu pernah menukangi Roma dan membawa Il Lupi diperingkat ke-2 Serie A, di bawah Juventus. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Milan Akan Pecat De Boer dan Lantik Capello
Liga Italia 18 Oktober 2016, 21:09
-
Sebelum ke Juventus, Pjanic Nyaris Gabung PSG
Liga Italia 18 Oktober 2016, 20:44
-
Gelar Juara Gerakkan Pjanic Untuk Tinggalkan Roma
Liga Italia 18 Oktober 2016, 20:22
-
PSG Belum Nego, Matuidi Semakin Dekat ke Juve
Liga Italia 18 Oktober 2016, 19:02
-
Penyerang Mandul AC Milan Jadi Incaran Lazio
Liga Italia 18 Oktober 2016, 18:19
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR