Bola.net - - Fabrizio Ravanelli menyarankan pada Massimiliano Allegri agar tidak memainkan Gonzalo Higuain di pertandingan melawan karena ia hanya akan jadi beban saja bagi rekan-rekan setimnya.
Saat ini, penampilan Higuain memang menurun. Performanya mulai disorot setelah ketika kalah telak 3-0 melawan Barcelona di Liga Champions. Ia pun kembali dikritik setelah Bianconeri melibas Sassuolo dengan skor 3-1.
Pada pertandingan tersebut, striker berusia 29 tahun itu kembali mandul sebelum akhirnya ditarik keluar pada ke-78. Kemudian di laga lawan Fiorentina, ia pun juga main jelek dan lagi-lagi gagal mencetak gol.
Sebelumya, Ravanelli mengatakan bahwa Higuain saat ini mengalami gangguan psikologis. Masalah itu terjadi karena ia tak terpanggil masuk timnas Argentina.
Karena penampilanya melorot, Ravanelli pun meminta Allegri memberinya waktu liburan. Ia juga menyarankannya agar tak memainkannya di pertandingan derby melawan Torino 24 September mendatang.
"Saya akan meninggalkannya untuk pertandingan derby. Saya pikir ia saat ini menjadi beban bagi Juve, selain dari gol-gol yang telah ia cetak ia bukan Gonzalo yang kita kenal. Ia mencetak gol penting dalam derby tahun lalu, namun sejak saat itu penampilannya telah menjadi bencana," serunya pada Radio Sportiva.
"Ia harus kembali menjadi pemain penting, dan kritik ini yang menuding bahwa ia tak bisa mencetak gol dalam pertandingan-pertandingan penting tentu akan menyakitinya: ia berjuang untuk mencetak gol di Liga Champions," tutur Ravanelli.
"Semua pembicaraan ini tentu saja tidak akan membantunya, tapi kami tahu ia superstar, pemain top, karena Juve membayar 90 juta Euro untuknya. Sayangnya ia tidak dalam kondisi untuk bermain sekarang," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Antusiasme Allegri Jelang Derby della Mole
Liga Italia 22 September 2017, 23:44
-
Video: Parade Gol Kandidat Puskas Award 2017
Open Play 22 September 2017, 22:59
-
Kandidat FIFA Puskas Award 2017, Ada Giroud, Mandzukic, dan Seorang Kiper
Piala Dunia 22 September 2017, 22:42
-
Kepercayaan Total Juve Pada Higuain
Liga Italia 22 September 2017, 21:43
-
Buffon, Navas dan Neuer Bersaing Jadi Kiper Terbaik FIFA
Piala Dunia 22 September 2017, 21:30
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR