Tawaran itu ditolak dengan cukup halus oleh De Laurentiis. Saat Juve bertanya mengenai harga Hamsik, Napoli meminta pertukaran pemain. Napoli ingin Juve memberikan Stefano Sturaro dan Daniele Rugani.
"Tim ini akan mempertahankan para bintangnya. Kami mendapatkan tawaran total 98 juta euro, tidak termasuk Gonzalo Higuain. Tidak menjual mereka sama seperti mendatangkan pemain dengan harga yang sama. Juventus menawar Hamsik 25 juta euro. Saya minta Sturaro dan Rugani dan mereka menolak. Juventus malah membeli Hernanes!" tukas De Laurentiis kepada Radio Kiss Kiss.
Namun Napoli juga gagal mendapatkan bek tengah yang mereka incar. Napoli sebenarnya menginginkan Rugani atau Alessio Romagnoli namun akhirnya membeli Vlad Chiriches.
"Saya menawarkan 28 juta euro kepada Roma untuk Romagnoli. Mereka menolak dan malah menjualnya 25 juta euro kepada Milan. Chiriches adalah pembelian bagus. Masalahnya bukan karena kami gagal mendapatkan Rugani atau Romagnoli. Tapi membeli bek tengah memang sulit." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Sebab John Obi Mikel Gagal Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 2 September 2015, 23:17
-
Nilai Pogba Lebih Dari 100 Juta Euro
Liga Italia 2 September 2015, 22:10
-
Rangkuman Transfer Serie A 2015-2016
Editorial 2 September 2015, 16:04
-
Arsenal Ternyata Gagal Pikat Simone Zaza
Liga Inggris 2 September 2015, 14:55
-
Juara, Motivasi Hernanes Gabung Juventus
Liga Italia 2 September 2015, 14:50
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR