
Bola.net - Jose Luis Palomino layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Atalanta vs AS Roma, pekan ke-24 Serie A 2019/20, Minggu (16/2/2020) dini hari WIB.
Sempat tertinggal terlebih dahulu, Atalanta sukses memetik kemenangan 2-1 pada pertandingan ini. Palomino berperan penting dalam mencetak gol pertama Atalanta yang menyamakan kedudukan.
Kemenangan ini jelas penting bagi Atalanta untuk menjaga jarak dari kejaran Roma. Saat ini Atalanta ada di peringkat ke-4 klasemen sementara dengan 45 poin, unggul 6 poin dari Roma di peringkat ke-5 dengan 39 poin.
Kontribusi Palomino
Palomino menjalani pertandingan yang penuh warna. Whoscored mencatat Palomino telah membuat kesalahan yang berujung pada gol pertama Roma.
Kendati demikian, pemain 30 tahun ini juga terbukti sebagai bek tengah yang paling tangguh. Dia berulang kali menghentikan serangan Roma dengan tekel penting dalam duel satu lawan satu.
Torehan tersebut jauh lebih manis ketika ditambahkan dengan gol Palomino di menit ke-50. Gol itu sangat krusial, tiba tepat ketika Atalanta harus bangkit.
Sumber: Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Atalanta 2-1 AS Roma
Open Play 16 Februari 2020, 12:30
-
Hasil dan Klasemen Serie A: Atalanta Amankan 4 Besar
Liga Italia 16 Februari 2020, 08:41
-
Man of the Match Atalanta vs AS Roma: Jose Luis Palomino
Liga Italia 16 Februari 2020, 04:58
-
Hasil Pertandingan Atalanta vs AS Roma: Skor 2-1
Liga Italia 16 Februari 2020, 04:44
-
AS Roma Enggan Bayar Mahal, Bagaimana Masa Depan Chris Smalling?
Liga Inggris 15 Februari 2020, 23:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR