Bola.net - - Total 33 gol tercipta dalam sepuluh pertandingan giornata 14 Serie A 2016/17. Delapan dari 33 gol itu dicetak oleh AC Milan dan Inter Milan. Dua klub kota Milan itu masing-masing menyarangkan empat gol ke gawang lawan mereka.
Milan menang 4-1 di kandang Empoli, sedangkan Inter menang 4-2 menjamu Fiorentina. Terakhir kali Milan dan Inter 'kompak' mencetak empat gol atau lebih di giornata yang sama adalah pada September 2014.
Itu tersaji di giornata 2 Serie A musim 2014/15. Waktu itu, Milan menang susah payah di kandang Parma dengan skor 5-4, sementara Inter membantai Sassuolo 7-0 di Giuseppe Meazza.
Melawan Parma, gol-gol Milan dicetak oleh Giacomo Bonaventura, Keisuke Honda, Jeremy Menez (2; 1 penalti) dan Nigel De Jong.
Sementara itu, Inter menghabisi Sassuolo lewat gol-gol Mauro Icardi (3), Mateo Kovacic, Dani Osvaldo (2) dan Fredy Guarin.
Klik Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Milan: Jual Tiga Pemain, Beli Dua Pemain
Liga Italia 29 November 2016, 17:37 -
AC Milan Akui Sudah Tolak Tawaran Untuk Donnarumma
Liga Italia 29 November 2016, 14:45 -
Tiga Klub Premier League Inginkan Honda
Liga Inggris 29 November 2016, 14:42 -
Carlos Bacca Kunjungi Sevilla, Ini Penjelasan Sang Agen
Liga Italia 29 November 2016, 12:20 -
Milan & Inter 'Kompak' Cetak 4 Gol di Giornata Yang Sama
Liga Italia 29 November 2016, 11:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR