
Sejak beberapa bulan ke belakang, muncul kabar bahwa Silvio Berlusconi akan segera menjual sebagian besar saham miliknya kepada pengusaha yang akrab disapa Mr Bee tersebut. Sempat ada sanggahan dari pihak Rossoneri terkait rumor tersebut.
Namun dalam beberapa pekan belakangan ini, mulai muncul titik terang mengenai nasib Milan ke depannya. Secara perlahan, terungkap bahwa Berlusconi memang akan melego sahamnya pada Mr Bee.
Kepada La Repubblica, Mr Bee pun mengungkapkan bahwa proses takeover kepemilikan Milan akan segera tuntas dalam waktu tujuh hari ke depan.
"Hari Minggu ini saya akan berada di Milan untuk menuntaskan kesepakatan tersebut," bebernya.
Di Milan nanti, Mr Bee akan meneken kesepakatan yang membuatnya menguasai 20 persen saham Milan. Setelah itu ia akan mengakusisi 45 persen saham milik Berlusconi secara bertahap dalam 12 bulan ke depan. [initial]
Baca Juga:
- Berlusconi Konfirmasikan Penjualan Milan
- Galeri: Perjalanan Karir Kaka
- Milan Segera Dikuasai Oleh Mr Pink?
- Milan Diincar Taipan Thailand, Ini Reaksi Berlusconi
- Inzaghi Ogah Terima Pujian Atas Ketajaman Menez
- Inzaghi Masih Aman di Milan
- Babak Pertama, Inter dan Milan Imbang Tanpa Gol
- Hasil pertandingan Serie A: Inter Milan 0 vs 0 AC Milan
- Highlights Serie A: Inter Milan 0-0 AC Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bekuk Inter, Lopez Sebut Kans Milan ke Eropa Sulit
Liga Italia 20 April 2015, 22:45
-
Milan Segera Berganti Bos Dalam Sepekan ke Depan
Liga Italia 20 April 2015, 21:53
-
Kontroversi Derby, Ranocchia 'Serang' Wasit
Liga Italia 20 April 2015, 15:31
-
Dirampok Wasit di Derby Milan, Presiden Thohir Panas
Liga Italia 20 April 2015, 15:02
-
Hernanes Kutuk Skema Defensif Milan
Liga Italia 20 April 2015, 14:39
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR