Pada musim kompetisi 2016/2017 ini Juventus menargetkan untuk meraih Scudetto ke enam mereka secara beruntun. Mereka sendiri saat ini mencatatkan start yang apik, di mana mereka menjadi Capolista sementara dengan raihan 18 poin.
Pjanic sendiri percaya bahwa meraih gelar Scudetto ke enam mereka musim ini akan berjalan ketat karena banyak tim yang siap menghentikan dominasi Si Nyonya Tua. "Tim yang paling konsisten lah yang akan meraih Scudetto. Kami punya keinginan yang besar untuk membawa pulang gelar ke enam kami secara beruntun namun kami tahu itu tidaklah mudah" beber Pjanic kepada Gazzetta Dello Sport.
"Kami tidak ingin kehilangan gelar itu dan kami sudah menetapkan tujuan untuk memenangkan trofi itu lagi. Kompetisi masih panjang dan akan berjalan berat. Semua klub begitu terobsesi melihat Juventus berhenti menang sehingga mempertahankan gelar bukanlah tugas yang mudah bagi kami"
"Ada beberapa tim yang benar-benar akan menantang kami hingga akhir musim nanti. Roma dan Napoli ada di pos terdepan untuk itu, namun saya juga mewaspadai , karena mereka memiliki pemain-pemain yang hebat" tandas mantan pemain AS Roma tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maradona Tak Pernah Mau Membelot ke Juventus
Liga Italia 10 Oktober 2016, 17:00
-
Ibrahimovic Rekomendasikan 'New Ibrahimovic' Pada Juve dan PSG
Liga Italia 10 Oktober 2016, 12:45
-
Pjanic: Serie A Musim Ini Ketat
Liga Italia 10 Oktober 2016, 11:07
-
Joao Mario: Inter Bisa Menangkan Serie A
Liga Italia 10 Oktober 2016, 11:04
-
Matic dan Sang Agen Terlihat di Milan
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 09:40
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR