Pada pertemuan pertama di Ennio Tardini, La Beneamata tunduk di tangan i Gialloblu -julukan Parma- dengan skor 0-1. Kala itu gol spektakuler Nicola Sansone mengandaskan perlawanan tim tamu.
Pasukan Andrea Stramaccioni yang bertengger di posisi delapan berniat bangkit dari hasil negatif dan membalas kekalahan mereka atas Parma di putaran pertama.
Sedangan Roberto Donadoni mengaku ingin mengulang kemenangan atas Nerazzurri, ketika bertandang ke Giuseppe Meazza sore nanti.
Berita tim; Inter kembali tak akan diperkuat striker andalan; Rodrigo Palacio yang masih mengalami cedera. Kemungkinan besar posisinya akan digantikan eks S.S. Lazio; Tommaso Rocchi.
Sementara itu tim tamu datang dengan kekuatan penuh. Hanya McDonald Mariga, Raffaele Palladino dan Emilio MacEachen yang absen memperkuat Parma di laga tersebut.
Laga Serie A giornata ke-33 antara Inter Milan kontra Parma akan disiarkan langsung oleh TVRI Nas, Minggu sore pada pukul 17.00 WIB.
Perkiraan starting line-up kedua tim:
Internazionale (3-5-1-1): Handanovic (Gk); Ranocchia, Silvestre, Juan Jesus; Zanetti, Kuzmanovic, Kovacic, Benassi, Pereira; Alvarez; Rocchi.
Parma (3-5-2): Mirante (Gk); Benalouane, Coda, Lucarelli; Rosi, Marchionni, Valdes, Parolo, Gobbi; Amauri, Sansone.[initial]
Editorial - 20 Pesepakbola Fantastis Berpostur Kecil
Wowzer - Aksi Pujaan Hati Neymar di atas Catwalk (bola/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Stramaccioni: Kemenangan Ini Berikan Banyak Arti
Liga Italia 21 April 2013, 22:55
-
Highlights Serie A: Internazionale 1-0 Parma
Open Play 21 April 2013, 22:41
-
Preview: Inter vs Parma, Saatnya Bangkit!
Liga Italia 21 April 2013, 10:50
-
Pirlo Anggap Conte Lebih Jenius Dari Arrigo Sacchi
Liga Italia 21 April 2013, 04:30
-
Bonucci Mewaspadai Tren Menawan Milan
Liga Italia 20 April 2013, 16:16
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR