Bola.net - - Presiden Sampdoria Massimo Ferrero mengkonfirmasi bahwa pihaknya menerima tawaran dari untuk memboyong striker Luis Muriel. Namun, kubu Sampdoria masih belum berminat menjual sang pemain kecuali ada tawaran besar yang datang.
Manajer The Blues Antonio Conte sudah mengetahui kemampuan pemain internasional Kolombia itu ketika masih berada di Italia. Muriel sudah bermain di negara tersebut setelah bergabung dengan Udinese pada tahun 2005.
Conte nampaknya kepincut dengan Muriel sehingga ingin mendatangkan sang pemain ke Stamford Bridge pada bursa transfer musim dingin mendatang. Ferrero membenarkan bahwa ada tawaran yang masuk untuk Muriel.
"Ya, ada tawaran sehingga mereka memberitahu saya," kata Ferrero seperti dikutip Fantagazzetta.
"Tapi Muriel tidak dijual. 35 juta euro dan kita bisa bicara."
Sampdoria mendapatkan Muriel dari Udinese pada bursa transfer musim dingin tahun 2015 dan diikat kontrak sampai musim panas 2019. Sampai sejauh ini Muriel sudah mencetak enam gol dan tiga assist dari 13 penampilan di semua ajang kompetisi.
Baca Juga:
- Chelsea Akan Berikan Kontrak Baru untuk Diego Costa
- Bos Spanyol: Chelsea Tak Paksa Costa Tinggalkan Spanyol
- Rudiger Kembali Tepis Rumor Kepindahan ke Premier League
- Mikel Tertarik Marseille, Tapi Masih Prioritaskan Chelsea
- Neymar, Hazard dan Mereka Yang Paling Sering Dilanggar di Eropa
- Juventus Pertimbangkan Ivanovic pada Bulan Januari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Skema Baru Buat Chelsea Lebih Seimbang
Liga Inggris 12 November 2016, 22:30
-
Belum Ada Kejelasan Masa Depan Tammy Abraham di Chelsea
Liga Inggris 12 November 2016, 22:00
-
Karena Sistem Conte, Hazard Disebut Bisa Cetak 20 Gol
Liga Inggris 12 November 2016, 21:45
-
Courtois Yakin Chelsea Bisa Juara
Liga Inggris 12 November 2016, 18:20
-
Cedera Mata Belum Sembuh, Courtois Kalem
Liga Inggris 12 November 2016, 17:43
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR