Sejumlah fakta menarik tersaji dalam laga ini. Berdasarkan laporan dari Football Italia, berikut rangkumannya.
Di Natale kini tercatat sebagai pemain Udinese dengan jumlah penampilan terbanyak (324) di Serie A, melewati Valerio Bertotto.
Di Natale mencetak golnya yang ke-186 di Serie A. Dua lagi, dia akan menyamai Alessandro Del Piero dan Giuseppe Signori.
Itu adalah golnya yang ke-168 untuk Udinese di Serie A.
Musim ini, Di Natale sudah mencetak 10 gol di Serie A. Artinya, selama delapan musim berturut-turut, lesakan gol Di Natale di kasta tertinggi Italia selalu mencapai dua digit.
Udinese memperpanjang streak laga kandang tak terkalahkannya menjadi enam (M4 S2).
Pertahanan Sassuolo adalah yang terburuk di Serie A musim ini (kebobolan 57 dalam 29 laga).
Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Juventus 29 25 3 1 65 19 78
AS Roma 28 19 7 2 54 14 64
Napoli 29 17 7 5 53 30 58
Fiorentina 29 15 6 8 49 31 51
Parma 28 12 11 5 46 32 47
Internazionale 29 12 11 6 47 31 47
Lazio 29 11 9 9 37 36 42
Atalanta 29 12 4 13 33 39 40
Hellas Verona 29 12 4 13 43 51 40
Torino 29 10 9 10 42 37 39
Sampdoria 29 10 7 12 38 42 37
AC Milan 29 9 9 11 42 43 36
Genoa 29 9 9 11 32 36 36
Udinese 29 10 4 15 33 42 34
Cagliari 29 6 11 12 27 39 29
Bologna 29 5 11 13 24 43 26
Chievo 29 6 6 17 23 43 24
Livorno 29 6 6 17 32 54 24
Sassuolo 29 5 6 18 28 57 21
Catania 29 4 8 17 21 50 20. [initial]
Klik Juga:
- Tahukah Anda? Sampdoria 5-0 Hellas Verona
- Tahukah Anda? Parma 1-1 Genoa
- Tahukah Anda? Chievo 0-2 AS Roma
- Tahukah Anda? Torino 3-1 Livorno
- Banjir Gol Dalam Sejarah Serie A
- Deretan Rekor Transfer Dalam 'Ancaman' Vidal
- Senjata Terkuat Perempat Finalis UCL 2013/14
- Serba Pertama di Piala Dunia
- Brasil 2014 dan Pancaran Pesona WAGs Italia
- WAGs Espana Menatap Piala Dunia 2014
- WAGs Brasil, Tuan Rumah Piala Dunia 2014
- WAGs Jelita Jerman dan Piala Dunia 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guarin Akhirnya Resmi Perpanjang Kontrak di Inter
Liga Italia 24 Maret 2014, 23:10
-
Preview: AS Roma vs Torino, Pertegas Runner Up
Liga Italia 24 Maret 2014, 20:30
-
Tevez Sebut Sisa Laga Serie A Bagaikan Final Bagi Juventus
Liga Italia 24 Maret 2014, 19:46
-
Costacurta Anggap Seedorf Memperparah Kondisi Milan
Liga Italia 24 Maret 2014, 18:50
-
Tevez: Semua Tim Ingin Kalahkan Juventus!
Liga Italia 24 Maret 2014, 18:04
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR