Perisic menerima pinangan Inter karena tertarik dengan proyek yang sedang mereka bangun. Menurut Perisic, bersama Inter, dia tak mau hanya peringkat dua, apalagi tiga, tapi untuk menjadi yang nomor satu.
"Kenapa saya bergabung dengan Inter? Saya tertarik dengan proyek baru di sini. Inter sudah mengukir sejarah dan kami bisa melakukannya lagi," kata Perisic seperti dikutip Forza Italian Football.
"Saya ke sini bukan untuk meraih tempat ketiga, atau bahkan tempat kedua. Kami berjuang untuk memenangi semuanya," tegas Perisic.
Inter sudah mengumpulkan 16 poin dalam tujuh pertandingan di Serie A 2015/16. Inter punya peluang bagus untuk jadi juara. Salah satu alasannya adalah karena konsentrasi Inter tidak terpecah dengan partisipasi di ranah Eropa.
"Kami juga bisa memaksimalkan keuntungan tidak ikut di kompetisi lain. Itu memberi kami keunggulan energi dibandingkan rival-rival kami," lanjut Perisic.
"Untuk jadi juara, kami harus menang melawan tim-tim top di liga," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mihajlovic: Masalah Milan Adalah Suka Gelisah
Liga Italia 18 Oktober 2015, 09:46
-
Target Perisic di Inter Cuma Satu, Juara
Liga Italia 18 Oktober 2015, 08:30
-
Liga Italia 18 Oktober 2015, 08:00

-
Inter Bahaya, Juve Harus Tajam
Liga Italia 18 Oktober 2015, 07:30
-
Giovinco Dukung Juve Bekuk Inter
Liga Italia 18 Oktober 2015, 07:00
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR