Bola.net - Arema FC menang cukup telak atas RANS Nusantara FC di laga pekan keenam BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Rabu (24/08/2022) sore WIB.
Duel berlangsung dengan sangat menarik meski tempo permainan tak terlalu tinggi. Arema FC dan RANS saling adu serangan.
Arema bisa unggul lebih dahulu melalui Ilham Udin Armayn, Jayus Hariono, dan Sergio Silva. Namun kemudian RANS bisa memperkecil skor melalui OK John.
Wander Luiz kemudian memperkecil ketertinggalan RANS. Namun Abel Camara kemudian memastikan kemenangan Arema dengan tandukan kepalanya.
Susunan Pemain:
Arema FC: Adilson; Alfarizi, Bagas Adi, Sergio Silva, Achmad Figo, Renshi, Jayus, Ilham Udin, Arkhan Fikri, Dendi Santoso, Abel Camara
Pelatih: Eduardo Almeida
RANS Nusantara FC: Hilman Syah; Adi Setiawan, OK Jhon, Arthur Bonai, Edo, Mitsuru Maruoka, Fadilla Akbar, Makan Konate, Juju, David Laly, Wander Luiz
Pelatih: Rahmad Darmawan
Jangan Lewatkan:
- Live Streaming BRI Liga 1 Persija Jakarta vs Persita Tangerang Hari Ini, Rabu 24 Agustus 2022
- Kemenangan Atas PSIS Semarang Jadi Modal Bagus Persebaya Hadapi PSS Sleman
- Insiden Tendangan Rodriguez ke Novan, Madura United Tunggu Penilaian Komdis PSSI
- Persikabo 1973 Kalah 2 Kali Beruntun di BRI Liga 1, Djanur: Renungkan, Evaluasi dan Perbaiki
- Jadwal Siaran Langsung BRI Liga 1 di Indosiar Hari Ini, Rabu 24 Agustus 2022
- Marselino Ferdinan Mengaku Emosional Usai Cetak Gol ke Gawang PSIS Semarang
- Piala AFC: 3 Pemain Asing Tumpuan PSM Makassar untuk Menaklukkan Kuala Lumpur City
- 4 Pemain Persita Tangerang yang Bisa Menjadi Pembeda saat Melawan Persija Jakarta
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights BRI Liga 1: Arema FC 4-2 RANS Nusantara FC
Open Play 24 Agustus 2022, 17:41
-
Highlights BRI Liga 1: Persis Solo 1-0 Madura United
Open Play 23 Agustus 2022, 22:17
-
Highlights BRI Liga 1: Persikabo 1973 0-1 Bhayangkara FC
Open Play 23 Agustus 2022, 20:45
-
Highlights BRI Liga 1 2022/23: Borneo FC Samarinda 3-0 Dewa United
Open Play 23 Agustus 2022, 20:14
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR