
Bola.net - Pebalap Monster Energy Yamaha, Maverick Vinales, sukses meraih kemenangan perdananya musim ini di MotoGP Belanda yang digelar di Sirkuit Assen pada Minggu (30/6). Ini adalah kemenangan pertama Top Gun sejak Australia tahun lalu.
Vinales diikuti oleh pebalap Repsol Honda, Marc Marquez yang duduk di posisi kedua, dan debutan Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo yang merebut podiumnya yang kedua musim ini usai finis ketiga.
Kontras dengan Vinales, Valentino Rossi mengalami gagal finis ketiga secara beruntun musim ini usai kecelakaan di Tikungan 8 pada Lap 5. Dalam insiden tersebut, ia ikut menyeret rider LCR Honda Idemitsu, Takaaki Nakagami.
Berikut highlights MotoGP Belanda 2019 di Sirkuit Assen.
Baca Juga:
- Klasemen Sementara Formula 1 2019 Usai Seri Austria
- Hasil Balap F1 Austria: Sengit Lawan Leclerc, Verstappen Raih Kemenangan
- Klasemen Sementara MotoGP 2019 Usai Seri Assen, Belanda
- Hasil Balap MotoGP Belanda: Rossi Jatuh, Vinales-Yamaha Rebut Kemenangan
- Klasemen Sementara Moto2 2019 Usai Seri Assen, Belanda
- Hasil Balap Moto2 Belanda: Marquez-Baldassarri Jatuh, Fernandez Menang
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights MotoGP Belanda 2019: Rossi Jatuh, Vinales Menang
Open Play 30 Juni 2019, 23:20
-
Tabrak Takaaki Nakagami di Assen, Valentino Rossi Minta Maaf
Otomotif 30 Juni 2019, 22:55
-
Valentino Rossi: Sulit Akhiri Paceklik Kemenangan di Assen
Otomotif 28 Juni 2019, 10:10
-
Valentino Rossi Tetap Optimistis Hadapi MotoGP Assen
Otomotif 27 Juni 2019, 09:15
-
Marquez-Baldassarri Didukung 'Mentor' ke MotoGP 2020
Otomotif 26 Juni 2019, 15:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR