Crutchlow, yang start ketujuh, berhasil duduk di posisi keenam pada lap pertama, dan menyalip Maverick Vinales untuk mengambil alih posisi kelima pada Lap 3. Crutchlow bertahan di posisi itu dan menempel ketat Valentino Rossi dan Danilo Petrucci, namun terjatuh pada Lap 10 dan pulang tanpa poin.
Usai balap, rider Inggris ini pun mengaku kecelakaannya terjadi akibat ban depan kerasnya mengalami overheat. Terlalu lama membuntuti Rossi dan Petrucci, Crutchlow tak memiliki 'udara bersih' hingga ban depannya kelewat panas. Suhu tinggi pun meningkatkan tekanan ban dan grip pun merosot. (cn/dhy)
Bakal Lakukan Evaluasi

Crutchlow pun mengaku telah mengerahkan segalanya dan bekerja sekeras mungkin, namun peristiwa ini ternyata kerap terjadi pada ban depan Honda bila ia bertarung di dalam sebuah kelompok pembalap yang bertarung ketat. "Kami jelas akan mengevaluasinya. Dari feeling saya, situasinya memang makin buruk di setiap lap," ujarnya kepada Crash.net.
"Saya tahu apa yang sedang terjadi, tapi saya kerap mengalaminya dalam balapan tahun ini dan harus mengendalikannya. Hari ini sayangnya saya tak mampu. Kami sudah melihat data dan tiga lap sebelumnya saya melaju lebih cepat. Jadi ada masalah grip pada ban depan yang terlalu panas," ungkapnya.
Tak Hanya Crutchlow

Crutchlow tampaknya bukan satu-satunya rider Honda yang mengalami masalah ban overheat. Rider Repsol Honda yang memenangi balapan kali ini, Marc Marquez kerap mengalami masalah serupa, dan mengatasinya dengan cara menunggu, menciptakan jarak aman sebelum melancarkan serangan kepada rival.
"Seperti Anda lihat pada Marc. Tampaknya ia melakukan segalanya dengan sempurna dengan cara melaju di posisi kedua, tapi ia menciptakan jarak dengan Jorge Lorenzo. Ban depannya dalam kondisi yang baik, dan saat Jorge melakukan kesalahan, ia langsung menyalip dengan udara yang lebih bersih. Masalah overheat ini sudah terjadi bertahun-tahun," pungkas Crutchlow. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez: Baikan dengan Rossi? Keputusan Tak di Tangan Saya
Otomotif 17 Juli 2018, 14:25
-
Rossi Berkuasa, Yamaha Ogah Gaet Alex Marquez?
Otomotif 17 Juli 2018, 12:15
-
Ban Kelewat Panas, Cal Crutchlow Gagal Finis di Sachsenring
Otomotif 17 Juli 2018, 09:45
-
Selebrasi Bareng Fans Rossi, Marquez Beri Tribut untuk Pedrosa
Otomotif 16 Juli 2018, 15:30
-
Menangi Sachsenring, Marquez: Saya Bisa Lebih Cepat Kalau Saya Mau
Otomotif 16 Juli 2018, 10:00
LATEST UPDATE
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR