
Hujan turun sesaat setelah uji coba dimulai dan membuat para pebalap lebih banyak menghabiskan waktu di pit masing-masing. Catatan waktu tercepat pada uji coba kali ini dicetak ketika lintasan masih kering.
Pada uji coba kali ini, Alvaro Bautista dari tim Go & Fun Honda Gresini berhasil mencetak waktu tercepat. Ia diikuti pebalap LCR Honda, Stefan Bradl di tempat kedua. Sedangkan tempat ketiga diisi oleh pebalap anyar Ducati, Andrea Dovizioso.
Uji coba kali ini juga menandai kembalinya Valentino Rossi menunggangi motor Yamaha YZR-M1 setelah menjalani dua musim buruk bersama Ducati. Dengan motor tim Garpu Tala, ia mencetak waktu tercepat keenam.
Sementara itu, rookie Marc Marquez dan Bradley Smith merupakan dua di antara tujuh pebalap yang tak mencatatkan waktu lap. Sedangkan pebalap baru Ducati lain yang masih cedera, Ben Spies kali ini tidak hadir dan digantikan oleh test rider, Michele Pirro.
Uji coba MotoGP Valencia berlanjut hari Rabu (14/11) waktu setempat.
Berikut hasil uji coba pasca musim MotoGP 2012:
1. Alvaro Bautista - Honda Gresini (1m 35.936s)
2. Stefan Bradl - LCR Honda MotoGP (1m 36.198s)
3. Andrea Dovizioso - Ducati Team (1m 39.868s)
4. Hiroshi Aoyama - Avintia (1m 42.239s)
5. Nicky Hayden - Ducati Team (1m 42.571s)
6. Valentino Rossi -Yamaha Factory (1m 43.736s)
7. Michele Pirro - Pramac Racing (1m 44.297s)
8. Claudio Corti - Forward (1m 45.814s)
9. Randy De Puniet - Aspar (1m 46.045s)
10. Aleix Espargaro - Aspar (1m 46.060s)
11. Colin Edwards - Forward (1m 46.426s)
12. Karel Abraham - Cardion AB (1m 46.992s)
13. Andrea Iannone - Pramac Racing (1m 47.772s)
14. Hector Barbera - Avintia (1m 49.457s)
Danilo Petrucci - Came IodaRacing (no time)
Dani Pedrosa - Repsol Honda (no time)
Cal Crutchlow - Yamaha Tech 3 (no time)
Shane Byrne - Paul Bird Motorsport (no time)
Marc Marquez - Repsol Honda (no time)
Jorge Lorenzo - Yamaha Factory (no time)
Bradley Smith - Yamaha Tech 3 (no time) [initial]
Source: Crash.net (cn/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tinggalkan Valencia, Rossi-Lorenzo Pilih Uji Coba di Aragon
Otomotif 14 November 2012, 19:00
-
Bautista Kuasai Hari Pertama Uji Coba Pascamusim MotoGP 2012
Otomotif 14 November 2012, 17:00
-
Rossi: Stoner, Satu-Satunya Penakluk Ducati
Otomotif 14 November 2012, 09:00
-
Biaggi: Rossi Telah Remehkan Talenta Stoner
Otomotif 13 November 2012, 20:00
-
Hujan di Valencia Ganggu Pebalap Persiapkan MotoGP 2013
Otomotif 13 November 2012, 17:00
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR