Pebalap Spanyol ini menjalani operasi lengan pekan lalu setelah menderita cedera arm pump selama pekan balap MotoGP Spanyol di Sirkuit Jerez.
"Saya menikmati balapan di Jerez, namun dua hari berikutnya saya menjalani operasi. Tampaknya proses penyembuhan berjalan baik, tapi saya tak tahu kondisi sesungguhnya hingga benar-benar menjalani latihan pertama di Le Mans," ujarnya melalui pernyataan Repsol Honda.
Pedrosa pun berniat mengulang hasil tahun lalu, di mana ia meraih kemenangan MotoGP perdananya di Le Mans. "Saya menyukai sirkuit ini, namun kami harus tetap memperhatikan cuaca! Uji coba di Jerez berjalan baik, dan kami harus membuktikan apakah hasilnya cocok untuk akhir pekan ini," tutupnya. (rep/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Pasti Pulih, Pedrosa Tetap Turun di Le Mans
Otomotif 13 Mei 2014, 21:00
-
MotoGP Tegaskan Hanya Ingin Turunkan 22 Pebalap
Otomotif 8 Mei 2014, 20:30
-
'Pedrosa Takkan 100 Persen Fit di Prancis'
Otomotif 8 Mei 2014, 19:30
-
Inginkan Pedrosa, Honda Belum Pikirkan Bautista-Bradl
Otomotif 8 Mei 2014, 18:30
-
Pedrosa-Bradl Sukses Jalani Operasi Lengan
Otomotif 7 Mei 2014, 16:30
LATEST UPDATE
-
Cerita Setelah Man City Menang 10-1: The Citizens Memang Butuh Antoine Semenyo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:11
-
Liam Rosenior Minta Pemain Chelsea Tampil Lebih Galak
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:00
-
Real Madrid Dibungkam Barca, Alonso: Kami Kecewa, Tapi Sangat Bangga!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 08:26
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR