Rossi sempat mengalami paceklik kemenangan bersama Ducati pada tahun 2011 dan 2012, namun nasibnya kian membaik setelah memutuskan kembali ke Yamaha pada awal 2013. Menurut Sykes, usia bukanlah permasalahan The Doctor.
"Vale sudah berusia 35 tahun dan orang-orang sempat meremehkannya. Ia adalah contoh terbaik bahwa Anda tak boleh lupa caranya membalap. Pada tahun 2012, saya dikalahkan oleh Max Biaggi yang berusia 41 tahun. Jadi usia bukan masalah," ujar Sykes kepada SpeedWeek.com.
Menurut Sykes, Rossi akan tetap jadi unggulan. "Vale hanya terpuruk karena membela Ducati. Jika tak ada Marc Marquez, ia pasti sudah memenangkan beberapa balapan musim ini. Vale adalah panutan terbaik, tapi Anda juga butuh paket motor yang mumpuni pula," tutupnya. (sw/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valentino Rossi-Mark Webber Bakal Ikuti 24 Hours of Le Mans?
Otomotif 3 September 2014, 13:00
-
'Bila Tak Ada Marquez, Rossi Pasti Sudah Menang Banyak'
Otomotif 3 September 2014, 11:00
-
Inilah Tiga Motor MotoGP Favorit Valentino Rossi
Otomotif 2 September 2014, 21:00
-
Dovizioso Cepat, Rossi Beri Ducati Selamat
Otomotif 2 September 2014, 15:00
-
Lagi, Valentino Rossi Malah 'Benci' Patahkan Rekor
Otomotif 2 September 2014, 11:00
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR