
Bola.net - Daftar pembalap dengan kemenangan terbanyak di Formula 1. Saat ini, Lewis Hamilton masih menjadi pembalap F1 dengan kemenangan terbanyak, dengan koleksi 105 kemenangan.
Hamilton meraih 21 kemenangan dengan McLaren F1 Team, dan 84 kemenangan bersama Mercedes AMG Petronas. Sayangnya, ia belum pernah menang bersama Scuderia Ferrari HP yang ia bela sejak musim ini.
Di belakang Hamilton, terdapat Michael Schumacher, yang mengoleksi 91 kemenangan sepanjang kariernya. Ia meraih kemenangan-kemenangan ini bersama Benetton dan Ferrari.
Kemenangan Max Verstappen Masih Bisa Bertambah

Pembalap Oracle Red Bull Racing, Max Verstappen, sejauh ini mengoleksi 66 kemenangan, dan jumlahnya masih bisa bertambah musim ini.
Di belakang empat kali juara dunia tersebut, terdapat Sebastian Vettel yang mengoleksi 53 kemenangan, yang ia raih bersama Scuderia Toro Rossi, Red Bull Racing, dan Scuderia Ferrari.
Berikut daftar pembalap Formula 1 dengan kemenangan terbanyak sepanjang sejarah.
Daftar Pembalap dengan Kemenangan Terbanyak di Formula 1
- Lewis Hamilton: 105 kemenangan
- Michael Schumacher: 91 kemenangan
- Max Verstappen: 66 kemenangan
- Sebastian Vettel: 53 kemenangan
- Alain Prost: 51 kemenangan
- Ayrton Senna: 41 kemenangan
- Fernando Alonso: 32 kemenangan
- Nigel Mansell: 31 kemenangan
- Jackie Stewart: 27 kemenangan
- Jim Clark, Niki Lauda: 25 kemenangan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Latihan Kedua Formula 1 GP Azerbaijan 2025: Duet Ferrari Memimpin, Lewis Hamilton Tercepat
Otomotif 19 September 2025, 20:23
-
Hasil Latihan Pertama Formula 1 GP Azerbaijan 2025: Duet McLaren Memimpin, Asapi Charles Leclerc
Otomotif 19 September 2025, 16:43
-
Ngaku Tak Lagi Punya Mobil Pribadi, Lewis Hamilton Jual Koleksi Mobil Bernilai Rp291 Miliar
Otomotif 19 September 2025, 14:21
-
Daftar Pembalap Formula 1 dengan Kemenangan Terbanyak Sepanjang Sejarah
Otomotif 19 September 2025, 12:34
LATEST UPDATE
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR