Ducati mengalami penurunan performa sejak ditinggalkan Casey Stoner pada akhir 2010. Setelah berganti-ganti pebalap dan struktur organisasi, akhirnya usaha mereka membuahkan hasil, melalui kemenangan yang diraih Andrea Iannone di Red Bull Ring.
Meski kecewa tak menjadi pebalap yang mempersembahkan hasil ini, Dovizioso yang merupakan tombak pengembangan Desmosedici tetap bangga. "Saya berada di Ducati selama empat tahun. Kami sangat kesulitan di dua musim pertama, dan kini kami kembali dengan performa yang sangat kuat," ujarnya kepada Crash.net, usai finis kedua di belakang Iannone.
"Kami finis 1-2 dengan kecepatan yang baik, dan saya sangat bangga bisa tergabung dalam proyek ini bersama Ducati. Engineer bekerja sangat keras di markas, dan saya tahu berapa jam yang mereka habiskan demi hasil ini," tambah juara dunia GP125 2004 ini.
Meski begitu, Dovizioso meyakini performa Desmosedici belum sempurna bila ingin konsisten meraih hasil seperti di Red Bull Ring. "Perubahan kami memang tidak masif, tapi semua area mengalami perubahan kecil, dan setiap pebalap masih berusaha memahami ban," tuturnya.
"Motor kami sudah lebih baik di beberapa seri terakhir, dan saya yakin kami akan lebih sengit di semua sirkuit. Ini tidak mudah karena kami mendapatkan ban berbeda di setiap seri, terkadang membuat nyaman, terkadang tidak. Tapi kami bisa memperbaikinya, begitu juga di sektor elektronik," tutup Dovizioso. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Ducati Sempat Takut Iannone-Dovizioso Tabrakan Lagi
Otomotif 16 Agustus 2016, 15:45 -
Dovizioso Bangga Jadi Bagian Proyek Ducati
Otomotif 16 Agustus 2016, 09:45 -
Stoner Lega Ducati Menang, Yakin Gahar di Sirkuit Lain
Otomotif 15 Agustus 2016, 16:05 -
Gagal Menang untuk Ducati, Dovizioso Kecewa Berat
Otomotif 15 Agustus 2016, 10:45 -
Iannone Raih Kemenangan Perdana Ducati Sejak 2010
Otomotif 14 Agustus 2016, 20:04
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR