Bola.net - - Team Principal Repsol Honda sekaligus Direktur Marketing dan Komunikasi Honda Racing Corporation (HRC), Livio Suppo meyakini bahwa terlalu dini untuk memprediksi bahwa MotoGP musim ini akan didominasi oleh rivalitas Marc Marquez vs Maverick Vinales. Hal ini disampaikan Suppo dalam wawancara dengan GPOne di sela uji coba pramusim Australia.
Marquez yang berstatus sebagai juara dunia bertahan, memang ramai dibicarakan bakal mendapat perlawanan sengit dari Vinales yang baru membela Movistar Yamaha MotoGP, apalagi rider berusia 22 tahun itu sukses menjadi yang tercepat dalam uji coba pramusim Malaysia dan Australia.
Maverick Vinales (c) AFP
"Saya sudah bekerja di MotoGP selama 21 tahun dan memang sudah biasa pembalap yang cepat di uji coba dijagokan sebagai juara dunia. Contohnya Colin Edwards saat masih membela Gresini Racing. Saat itu ia tampak akan memenangkan semua balapan, tapi akhirnya tidak begitu," ujar Suppo.
Suppo pun mengamati rider-rider lain, seperti Dani Pedrosa, Andrea Iannone (Suzuki), Jorge Lorenzo (Ducati) dan Valentino Rossi (Yamaha). "Kasus ini tentu berbeda untuk Mack dan Marc, karena keduanya jelas akan memenangkan balapan. Tapi terlalu dini melupakan yang lain. Toh Dani juga kompetitif, begitu juga Andrea. Musim ini bakal menarik," tuturnya.
Pria asal Italia ini yakin kandidat juara dunia baru akan terlihat di pertengahan musim. "Marc sangat kuat, tapi rider lain juga kuat. Saya tak mau meremehkan siapapun. Dalam level persaingan yang sangat tinggi begini, sungguh prematur memprediksi siapa yang jadi favorit. Kita harus tunggu sampai tengah musim," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Honda: Jangan Terlalu Dini Bikin Prediksi MotoGP 2017!
Otomotif 22 Februari 2017, 15:00
-
'Rossi vs Marquez Berlebihan, Tapi Juga Menguntungkan'
Otomotif 21 Februari 2017, 17:15
-
'Tanpa Marc Marquez, Situasi Honda Bakal Beda'
Otomotif 20 Februari 2017, 15:35
-
Marc Marquez Akui Sengaja Buntuti Maverick Vinales
Otomotif 18 Februari 2017, 10:30
-
Vinales Jengkel Dibuntuti Marquez di Uji Coba Australia
Otomotif 18 Februari 2017, 09:45
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR