
Sejauh ini sebanyak 18 pebalap masuk dalam daftar tersebut. Meski begitu terdapat dua tim yang masih dalam tahap administrasi dan belum menentukan pebalapnya, yakni Manor dan Caterham.
Pebalap Scuderia Ferrari, Kimi Raikkonen menjadi pebalap tertua dalam daftar tersebut, yakni dengan usia 35 tahun. Sementara itu, debutan Toro Rossi, Max Verstappen menjadi pebalap termuda dengan usia 17 tahun.
Berikut daftar tim dan pebalap F1 2015:
Mercedes: Nico Rosberg dan Lewis Hamilton
Red Bull Racing: Daniel Ricciardo dan Daniil Kvyat
Williams: Valtteri Bottas dan Felipe Massa
Suderia Ferrari: Sebastian Vettel dan Kimi Raikkonen
McLaren-Honda: Fernando Alonso dan Jenson Button
Force India: Nico Hulkenberg dan Sergio Perez
Toro Rosso: Max Verstappen dan Carlo Sainz Jr
Lotus: Romain Grosjean dan Pastor Maldonado
Sauber: Marcus Ericsson dan Felipe Nasr
Manor (dalam tahap administrasi)
Caterham (dalam tahap administrasi) (bola/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Daftar Sementara Tim dan Pebalap F1 2015
Otomotif 12 Desember 2014, 16:00
-
Alonso-Button 'Diundang' ke World Superbike
Otomotif 12 Desember 2014, 14:00
-
Tetap di McLaren, Button dan Honda Reuni
Otomotif 12 Desember 2014, 11:00
-
Kembali ke McLaren, Alonso Dirayu Sejak Tahun Lalu
Otomotif 12 Desember 2014, 10:00
-
Red Bull Racing Ragu Bisa Saingi Mercedes di F1 2015
Otomotif 10 Desember 2014, 17:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR