Kemenangan di Silverstone, merupakan kemenangan perdana Vinales di kelas tertinggi sejak menjalani debut tahun lalu. Selain itu, kemenangan ini juga merupakan kemenangan perdana Suzuki di MotoGP sejak Le Mans, Prancis pada 2007 melalui Chris Vermeulen.
Pebalap Spanyol berusia 21 tahun ini juga menjadi pebalap pertama dalam sejarah yang mampu meraih kemenangan di ketiga kelas balap, Moto3, Moto2 dan MotoGP. Bahkan ia juga pernah meraih kemenangan di kelas GP125.
Vinales pun tercatat menjadi salah satu pebalap termuda yang mampu meraih kemenangan di tiga kelas balap utama yang digelar di Grand Prix, berada di peringkat delapan, di bawah juara dunia GP350 1975, Johnny Cecotto.
Posisi terpuncak pun masih dipegang oleh pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, diikuti oleh sang tandem, Dani Pedrosa di posisi kedua dan rider Movistar Yamaha MotoGP, Jorge Lorenzo di posisi ketiga.
10 Pemenang termuda di tiga kelas Grand Prix:
1. Marc Marquez - 20 tahun 63 hari (GP125, Moto2, MotoGP)
2. Dani Pedrosa - 20 tahun 227 hari (GP125, GP250, MotoGP)
3. Jorge Lorenzo - 20 tahun 345 hari (GP125, GP250, MotoGP)
4. Mike Hailwood - 21 tahun 75 hari (GP125, GP250, GP500)
5. Valentino Rossi - 21 tahun 144 hari (GP125, GP250, GP500/MotoGP)
6. Casey Stoner - 21 tahun 145 hari (GP125, GP250, MotoGP)
7. Johnny Cecotto - 21 tahun 187 hari (GP250, GP350, GP500)
8. Maverick Vinales - 21 tahun 236 hari (GP125/Moto3, Moto2, MotoGP)
9. John Surtees - 22 tahun 148 hari (GP250, GP350, GP500)
10. Marco Melandri - 23 tahun 77 hari (GP125, GP250, GP500) [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juarai Silverstone, Vinales Gores Rekor Bergengsi di MotoGP
Otomotif 8 September 2016, 16:00
-
'Vinales Justru Pusing Usai Raih Kemenangan Suzuki'
Otomotif 8 September 2016, 15:00
-
Menangi Silverstone, Vinales Termotivasi Jelang Misano
Otomotif 8 September 2016, 14:00
-
Suzuki: Serba 'Rookie', Kemenangan Ini Bersejarah!
Otomotif 7 September 2016, 13:00
-
Aleix Espargaro: Saya Bahagia untuk Vinales-Suzuki
Otomotif 6 September 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR