Bola.net - - Sebuah kecelakaan mengerikan terjadi di kejuaraan balap Indianapolis 500 2017 di Indianapolis Motor Speedway, Amerika Serikat, Minggu (28/5). Dalam kecelakaan ini, pembalap Chip Ganassi Racing, Scott Dixon bertabrakan dengan pembalap Schmidt Peterson Motorsport, Jay Howard hingga mobilnya melayang di udara.
Tak hanya 'terbang', mobil Honda milik Dixon juga menabrak dinding pembatas lintasan di sisi kiri sebelum berguling-guling hingga hancur. Untungnya, Dixon selamat, begitu juga dengan Howard. Staf medis bahkan menyatakan mereka tak mengalami cedera serius, meski engkel Dixon mengalami luka.
Kejuaraan ini pun akhirnya dimenangkan oleh pembalap asal Jepang yang membela Andetti Motorsport, Takuma Sato. Ia diikuti oleh pembalap Team Penske, Helio Castrovenes di posisi kedua dan pembalap Dale Coyne Racing, Ed Jones di posisi ketiga.
Kejuaraan bergengsi ini makin terasa lebih bergengsi setelah pembalap Formula 1, Fernando Alonso memilih absen dari GP Monako dan turun di Indy 500, membela McLaren-Honda Andretti. Sayang, juara dunia F1 2005-2006 ini gagal finis ketika balapan menyisakan 21 lap akibat masalah teknis.
Tonton kecelakaan Scott Dixon dan Jay Howard berikut ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nonton F1 Monako, Lorenzo Senang Kerja Bareng Orang Italia
Otomotif 29 Mei 2017, 13:05
-
Kecelakaan Mengerikan di Indy 500, Pembalap Ini Selamat
Otomotif 29 Mei 2017, 09:45
-
Raikkonen 'Gagal Paham' Strategi Ferrari di F1 GP Monako
Otomotif 28 Mei 2017, 23:05
-
Vettel Bantah 'Kongkalikong' dengan Ferrari demi Bekuk Raikkonen
Otomotif 28 Mei 2017, 22:10
-
Klasemen Sementara Formula 1 2017 Usai Seri Monako
Otomotif 28 Mei 2017, 21:30
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR