Permasalahan pada bagian alternator memang merupakan permasalahan utama tim Red Bull Racing sepanjang musim ini. Rekan setim Webber, Sebastian Vettel juga beberapa kali pernah mengalaminya.
Saat berada di posisi ketiga, Webber yang sedang melaju di depan Fernando Alonso (Scuderia Ferrari) terpaksa harus menepi dari lintasan pada lap ke-17 akibat permasalahan tersebut.
"Kami gagal finis karena kerusakan alternator. Hal ini menyebabkan mobil tak mengeluarkan tenaga, KERS tidak bekerja dan keseimbangan girboks pun hilang," ujar Webber. "Ini jelas mengecewakan bagi saya dan tim. Kini kami semakin ragu akan performa mobil kami."
Meski Webber gagal finis dan Vettel hanya finis di posisi kedua, Red Bull Racing telah mengokohkan diri sebagai juara dunia konstruktor F1 2012. Gelar ini merupakan gelar mereka yang ketiga secara beruntun. (as/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kerusakan Alternator Buat Red Bull Cemaskan F1 GP Brazil
Otomotif 19 November 2012, 20:00
-
Finis Keempat, Massa Enggan Terima Hukuman Demi Bantu Alonso
Otomotif 19 November 2012, 19:00
-
Puas Hasil F1 GP AS, Raikkonen Ingin Pertahankan Peringkat Tiga
Otomotif 19 November 2012, 18:00
-
Button Kagum F1 GP Amerika Serikat Berjalan Sportif
Otomotif 19 November 2012, 17:00
-
Masalah Teknis Buat Webber Gagal Finis di F1 Amerika
Otomotif 19 November 2012, 15:00
LATEST UPDATE
-
Javier Tebas Tegas: Pembajakan Bukan Kebebasan, Ancaman Nyata bagi Masa Depan LALIGA
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 17:13
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55


























KOMENTAR