Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi sudah menyiapkan dua opsi sirkuit MotoGp musim 2017 di Indonesia. Opsi pertama, menunggu pihak-pihak yang merencanakan untuk membangun sirkuit baru.
"Ada beberapa tempat, yakni Jakarta, Palembang, Surabaya, Bali dan Jawa Barat. Tapi kami harus ketat terkait jadwal penyelesaiannya," ujar Imam kepada wartawan di Kuningan Village, Jakarta, Sabtu (13/2).
Namun, apabila sampai bulan Juni belum ada laporan, maka Menpora tidak akan mengandalkan sirkuit baru untuk MotoGp 2017. Sehingga opsi kedua tetap menggunakan Sirkuit Internasional Sentul, Bogor.
Politisi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu meminta agar Sirkuit Sentul direnovasi. Namun, Imam menegaskan proses renovasi tersebut tidak boleh menggunakan dana pemerintah.
"Kami berharap pihak swasta segera terlibat. Kami mendapat toleransi dari Dorna sampai bulan April untuk memastikan, sirkuit lama atau yang baru," ungkapnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Pesan Menpora Kepada Pedrosa dan Marquez
Otomotif 13 Februari 2016, 19:54
-
Menpora Siapkan Dua Opsi Sirkuit MotoGp di Indonesia
Otomotif 13 Februari 2016, 19:21
-
Menpora Pastikan Rio Haryanto Berlaga di F1
Otomotif 13 Februari 2016, 19:17
-
Menpora Hadiahi Marquez dan Pedrosa Kain Batik
Otomotif 13 Februari 2016, 15:30
-
Menpora 'Bantu' Marc Marquez Kalahkan Dani Pedrosa
Otomotif 13 Februari 2016, 15:15
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR