Rosberg yang start dari pole, sempat kehilangan posisi terdepan dari pebalap Red Bull Racing, Daniel Ricciardo sampai pebalap Australia itu mengalami pecah ban belakang kiri. Rosberg mendominasi, sementara Sebastian Vettel, Ricciardo, Kimi Raikkonen dan Lewis Hamilton harus susah payah comeback usai mengalami kontak.
"Daniel melakukan start dengan baik, namun mobil saya menakjubkan hari ini, saya langsung menyerangnya dan membuat jarak di depannya. Saya tak tahu apa yang terjadi di belakang saya, saya hanya berusaha mempertahankan jarak dan bahkan memperlebar sesegera mungkin. Saya bersyukur bisa melakukannya," ujarnya di atas podium.
Pebalap asal Jerman dan runner up di dua musim terakhir inipun mengaku tak punya rencana istimewa untuk merayakan kemenangannya, meski ia sukses memimpin klasemen pebalap dengan 75 poin, unggul 36 poin dari Hamilton.
"Kami hanya akan merayakan kemenangan di garasi. Pasti menyenangkan karena anggota tim kami berhak mendapatkannya. Meski begitu, setelahnya saya akan langsung pulang ke rumah. Saya tak sabar bertemu dengan keluarga saya," tutup Rosberg. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Akui Agresif, Kvyat Tak Menyesal Soal Insiden Vettel-Raikkonen
Otomotif 17 April 2016, 18:30 -
Sebut Kvyat 'Mad Man', Vettel Akui Finis Kedua Tak Ideal
Otomotif 17 April 2016, 17:30 -
Tak Sadari Drama, Rosberg Senang Menang Tiga Kali Beruntun
Otomotif 17 April 2016, 16:30 -
Klasemen Sementara Formula 1 2016 Usai Seri Tiongkok
Otomotif 17 April 2016, 15:30 -
Hasil Balap Formula 1 GP Tiongkok 2016
Otomotif 17 April 2016, 14:55
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR