Bola.net - - Sebuah asa diapungkan oleh David De Gea. Kiper Manchester United itu berharap negaranya Spanyol mampu memenangkan Piala Dunia 2018 di Rusia nanti.
Spanyol sendiri bisa dikatakan tengah terpuruk dalam empat tahun terakhir. Mereka yang menjadi juara Piala Dunia 2010 gagal berprestasi di ajang Piala Dunia 2014 dan Euro 2016.
Namun semenjak dilatih oleh Julen Lopetegui, ada angin segar menghampiri Spanyol. Skuat La Furia Roja berhasil menembus turnamen final Piala Dunia 2018 setelah tampil impresif di babak kualifikasi Zona Eropa.
De Gea sendiri berharap agar tahun ini bisa menjadi tahunnya Spanyol. "Saya sangat antusias untuk segera bermain di Piala Dunia," buka De Gea kepada MUTV.
Ingin Jadi Juara

Ingin Jadi Juara
De Gea pribadi berharap bahwa turnamen ini bisa berakhir dengan bahagia untuk negaranya."Saya punya harapan yang tinggi dan saya sudah tidak sabar untuk bermain di Piala DUnia. Kami memiliki tim yang sangat hebat dengan pemain-pemain top di dalamnya."
"Kami berhasil lolos setelah tampil mengesankan di babak kualifikasi. Jadi kami akan menikmati Piala Dunia ini dari pertandingan ke pertandingan dan mencoba tampil sebaik mungkin. Semoga saja kami punya kesempatan untuk melaju jauh dan mungkin memenangkan Piala Dunia." tandas kiper 27 tahun tersebut.
Bisa Diandalkan

Bisa Diandalkan
Timnas Spanyol sendri bisa dikatakan tidak perlu mengkhawatirkan pos penjaga gawang mereka. Pasalnya De Gea sudah teruji sebagai salah satu kiper terbaik dunia saat ini.Musim ini ia memenangkan trofi sarung tangan emas di Liga Inggris setelah menjadi kiper dengan jumlan clean sheets terbanyak dalam satu musim. Selain itu dia juga memenangkan penghargaan sebagai pemain terbaik Manchester United pilihan fans dan pemain musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Spanyol Haram Besar Kepala di Rusia
Piala Dunia 31 Mei 2018, 15:35
-
Jadwal Pertandingan Piala Dunia 2018: Grup B
Piala Dunia 31 Mei 2018, 12:52
-
Bangganya De Gea Jadi Kiper Utama Spanyol
Piala Dunia 31 Mei 2018, 11:08
-
De Gea Targetkan Spanyol Juara Piala Dunia 2018
Piala Dunia 31 Mei 2018, 10:55
-
Casillas Percaya Dengan Skuat Muda Spanyol
Piala Dunia 31 Mei 2018, 09:24
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR