Bola.net - - Penyerang Atletico Madrid, Antoine Griezmann, menyebut Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi sebagai legenda dan keduanya adalah sosok monster.
Pernyataan itu terlontar dari pemain asal Prancis ini setelah France Football merilis nama-nama pemenang trofi Ballon d'Or 2016. Superstar Real Madrid Ronaldo jadi penerima penghargaan tersebut, sementara superstar Messi ada di posisi kedua. Griezmann sendiri berhasil menempati posisi ketiga.
Bagi Griezmann, kesuksesan meraih tempat ketiga ini tak bisa ia bayangkan. Ia juga merasa senang bisa sempat bersaing dengan Ronaldo dan Messi, dua pesepakbola yang ia sebut bak monster.
"Ini adalah kebanggaan besar, sebuah sukacita besar dan sedikit tak terduga pula," tutur Griezmann pada L'Equipe TV.
"Saya senang berada di tiga besar dan saya berterima kasih kepada mereka yang memilih saya. Saya berada di jalur yang benar, kita harus tetap bekerja keras," serunya.
"Messi dan Ronaldo adalah dua monster, dua legenda. Bisa berada di belakang mereka adalah kebanggaan dan sukacita. Perlu bagi saya untuk terus mencetak gol, untuk bekerja keras, untuk bersenang-senang dan untuk memberikan sesuatu kepada para pendukung," tandasnya.
Baca Juga:
- Ronaldo Merasa Terhormat Raih Ballon d'Or 2016
- Video: Prosesi Sederhana Penyerahan Trofi Ballon d'Or 2016 Pada Ronaldo
- Kalahkan Messi, Cristiano Ronaldo Raih Ballon d'Or 2016
- Ballon d'Or France Football 2016, Pogba Cuma di Urutan ke 14
- Cover France Football Bocor, Ballon d'Or 2016 Diraih Ronaldo
- Media Catalan Sebut Ronaldo Sukses Menangi Ballon d'Or
- Griezmann: Ronaldo Sangat Layak Rengkuh Ballon d'Or
- Carvajal Juga Nilai Ronaldo Layak Dapat Ballon d'Or
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perpanjang Kontrak, Lewandowski Tutup Pintu ke Madrid
Liga Eropa Lain 13 Desember 2016, 22:38
-
Atas Nama Maradona, Napoli Ingin Balas Dendam pada Real Madrid
Liga Champions 13 Desember 2016, 21:25
-
Sergio Ramos Buru Happy Ending di Tahun 2016
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 20:39
-
Weigl Mengaku Terkesan Dikaitkan dengan Real Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 15:13
-
Sang Ibu Sebut James Takkan Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 13 Desember 2016, 14:56
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR