Robin van Persie menjebol gawang Julio Cesar setelah pertandingan berjalan 85 detik lewat titik putih setelah Arjen Robben dijatuhkan Thiago Silva di kotak terlarang. Selecao pun akhirnya dipaksa Oranje menyerah 3-0 dalam perebutan tempat ketiga di Estadio Nacional, Brasilia, Minggu (13/7).
"Pertandingan selalu berjalan sulit setelah kebobolan dalam dua menit," keluh Oscar seperti dikutip Football Italia.
"Kami memiliki peluang tetapi ternyata tidak mampu mengambil alih permainan."
Setelah Van Persie mengukir namanya di papan skor, Daley Blind dan Georginio Wijnaldum sukses memperlebar keunggulan untuk negaranya.[initial]
(foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Ngebet Jadi Kapten Man United
Liga Inggris 13 Juli 2014, 10:54
-
Oscar Anggap Brasil Tamat Setelah Gol Cepat Belanda
Piala Dunia 13 Juli 2014, 09:45
-
Scolari Anggap Permainan Brasil Tak Buruk
Piala Dunia 13 Juli 2014, 08:20
-
Streak Buruk Brasil 74 Tahun Silam Terulang
Piala Dunia 13 Juli 2014, 05:59
-
Van Persie 'Beri' Brasil Gol ke-100
Piala Dunia 13 Juli 2014, 03:45
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR