
Setelah dipermak Jerman 1-7 di semifinal, sang tuan rumah dipukul Oranje 0-3 di Estadio Nacional, Brasilia, Minggu (13/7).
Kali terakhir Brasil kalah dua kali berturut-turut di kandang sendiri adalah 74 tahun silam. Waktu itu, mereka ditekuk Argentina 0-3 (Februari 1940) dan ditaklukkan Uruguay 3-4 (Maret 1940).
2 - #BRA have not lost consecutive matches on home soil since 1940; 0-3 v #ARG in Feb '40 and 3-4 v #URU in March '40. Nuts.
— OptaJoe (@OptaJoe) July 12, 2014
Melawan Belanda, gawang Brasil bobol tiga kali oleh Robin van Persie (3'-pen), Daley Blind (16') dan Georginio Wijnaldum (90+1'). Brasil tak sanggup membalas sekali pun dan harus mengakhiri kiprah mereka dalam ajang Piala Dunia di negeri sendiri ini dengan cara yang cukup menyesakkan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Ngebet Jadi Kapten Man United
Liga Inggris 13 Juli 2014, 10:54
-
Oscar Anggap Brasil Tamat Setelah Gol Cepat Belanda
Piala Dunia 13 Juli 2014, 09:45
-
Scolari Anggap Permainan Brasil Tak Buruk
Piala Dunia 13 Juli 2014, 08:20
-
Streak Buruk Brasil 74 Tahun Silam Terulang
Piala Dunia 13 Juli 2014, 05:59
-
Van Persie 'Beri' Brasil Gol ke-100
Piala Dunia 13 Juli 2014, 03:45
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR