
Tuntutan masyarakat Brasil terus berlangsung dan kian membesar, sejak menjelang dimulainya gelaran Piala Konfederasi kali ini. Besarnya alokasi dana untuk turnamen tahun ini dan Piala Dunia tahun depan menjadi salah satu poin tuntutan warga.
Kendati menjadi headline di banyak surat kabar dunia, namun berita tersebut rupanya tidak begitu menarik perhatian Pique. Pemain 26 tahun itu mengaku jika skuad timnya lebih banyak menghabiskan waktu di hotel.
"Kami tidak terlalu menyadari protes tersebut, kami selalu di dalam hotel dan selalu di antar jemput," tutur bek klub Barcelona FC tersebut.
"Ketika berada di dalam bus, kami melihat mereka beberapa kali memprotes dan mengatakan apa yang mereka pikirkan. Kami harap bahwa sepakbola kami adalah sesuatu yang mereka semua nikmati." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta Tak Takut Balas Dendam Italia
Piala Dunia 24 Juni 2013, 20:15
-
Balotelli Out, Italia Pakai 3-5-2
Piala Dunia 24 Juni 2013, 18:20
-
Pique Tak Begitu Peduli Tanggapi Protes di Brasil
Piala Dunia 24 Juni 2013, 13:41
-
Villa Tak Terobsesi Jadi Top Skor Piala Konfederasi
Piala Dunia 24 Juni 2013, 12:40
-
Torres Puji Peran Krusial Alba di Tim Matador
Piala Dunia 24 Juni 2013, 12:23
LATEST UPDATE
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25




















KOMENTAR