Bola.net - Sebanyak 19 negara telah memastikan lolos ke putaran final Euro 2020. Masih ada satu slot yang belum terisi dari babak Kualifikasi Grup. Sedangkan, empat negara nantinya akan berjuang lewat babak play off.
Euro 2020 akan diikuti 24 negara. Dari jumlah tersebut, 20 negara lolos langsung dari babak kualifikasi. Dari 10 grup yang ada, dua tim yang berada di peringkat paling atas lolos otomatis. Sedangkan, empat slot tersisa diisi lewat play-off.
Negara-negara unggulan lolos dengan muda ke putaran final Euro 2020. Belgia menjadi negara pertama yang lolos. Belgia melaju sempurna dengan menyapu bersih semua laga fase grup. Belgia juga hanya kebobolan satu gol saja.
Italia juga melaju sempurna di fase grup. Bahkan, pada laga terakhirnya di fase grup, Gli Azzuri menang dengan skor 9-1 atas Armenia. Italia tampil perkasa di fase grup.
Daftar 19 Tim Lolos ke Euro 2020
Juara Euro 2016, Portugal, juga akan lolos ke Euro 2020. Portugal menjadi runner-up B. Kelolosan Portugal tidak lepas dari peran penting Cristiano Ronaldo. Pemain 34 tahun mencetak 50 persen gol Portugal di fase grup.
Inggris, Belanda, Jerman, Kroasia, Prancis dan Polandia juga lolos ke Euro 2020. Sedangkan, kejutan besar dibuat Finlandia yang menjadi runner-up Grup J. Dalam sejarah mereka ini kali pertama Finlandia lolos ke Euro 2020.
Hanya Grup E yang belum memastikan dua tim lolos ke putaran final. Masih ada Wales, Hongaria dan Slovakia yang bakal berjuang menjadi runner-up grup dan menemani Kroasia lolos. Berikut daftar 19 negara yang sudah lolos ke Euro 2020:
Grup A
Inggris dan Republik Ceko
Grup B
Ukraina dan Portugal
Grup C
Jerman dan Belanda
Grup D
Swiss dan Denmark
Grup E
Kroasia dan Hongaria/Wales/Slovakia
Grup F
Spanyol dan Swedia
Grup G
Polandia dan Austria
Grup H
Prancis dan Turki
Grup I
Belgia dan Rusia
Grup J
Italia dan Filandia
Sumber: UEFA
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kualifikasi EURO 2020: Skor, Klasemen Akhir, Daftar Pencetak Gol Grup J
Piala Eropa 19 November 2019, 12:11
-
Italia Bergelimang Rekor, Mancini: Yang Dihitung Tetap Trofinya
Piala Eropa 19 November 2019, 09:18
-
Jorginho: Italia yang Sekarang Punya Kemiripan dengan Brasil
Liga Italia 19 November 2019, 09:00
-
Usai Dipermak Italia, Bos Armenia Langsung Siapkan Berkas Pengunduran Diri
Piala Eropa 19 November 2019, 08:42
-
Rekor! Italia Sempurna di Babak Kualifikasi
Piala Eropa 19 November 2019, 08:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR