"Kalian semua tahu bahwa saya tidak pernah menahan diri jika ingin mengatakan sesuatu. Setelah enam pertandingan, kami menang lima kali dan imbang sekali. Tapi orang-orang tak mau tahu apa yang terjadi. Kami harus bekerja keras karena saat ini adalah momen yang berat bagi sepakbola Italia," tukas Conte seperti dilansir Football Italia.
Conte semakin murka ketika ada wartawan yang masih bertanya soal Mario Balotelli. Wartawan itu bertanya pendapat Conte soal Balotelli yang kabarnya kedapatan berpesta di klub malam.
"Apa kita masih harus membicarakan Balotelli? Dengan semua masalah yang sudah kami miliki, apakah kita harus membahas soal Balotelli pergi ke disko atau tidak? Itu topik yang bodoh. Kami sudah menang lima kali dan imbang sekali. Coba saja kalahkan kami," tantang Conte. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Saya Tak Punya Waktu untuk Balotelli
Liga Inggris 19 November 2014, 08:37
-
Ditanya Soal Balotelli, Conte Murka
Piala Eropa 19 November 2014, 06:34
-
Review: Debutan Italia Tundukkan Albania
Piala Eropa 19 November 2014, 04:56
-
Conte Puas Observasi Balotelli Langsung
Piala Eropa 17 November 2014, 14:32
-
Review: Diganggu Flare, Kroasia Imbangi Italia
Piala Eropa 17 November 2014, 04:52
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR