
Bola.net - Jadwal siaran langsung babak perempat final Euro 2020 yang dimulai hari ini, Jumat (2/7/2021). Ada Swiss vs Spanyol, kemudian dilanjut bigmatch Belgia vs Italia.
Di laga perdana pada Jumat (2/7/2021) pukul 23.00 WIB, ada pertemuan Swiss versus Spanyol. Laga ini akan dihelat di Krestovsky Stadium, Saint Petersburg.
Sementara itu, Belgia dan Italia akan bentrok dalam partai yang akan digelar di Allianz Arena, Munchen pada Sabtu (3/7/2021) pukul 02.00 dini hari WIB.
Simak ulasan singkat dan jadwal selengkapnya di bawah ini.
Swiss vs Spanyol
Swiss lolos ke babak perempat final usai menyingkirkan favorit juara Prancis lewat babak adu penalti. Sementara itu, Spanyol melaju ke fase delapan besar setelah mengalahkan Kroasia 5-3 lewat babak extra time.
Di atas kertas, Spanyol tentu lebih diunggulkan bisa memenangi laga ini. Namun, setelah sukses mendepak Prancis, tentu takkan ada lagi yang meremehkan kekuatan Swiss.
Belgia vs Italia
Belgia melaju ke babak perempat final usai menundukkan juara bertahan Portugal 1-0. Sementara itu, Italia harus bersusah payah mengalahkan Austria 2-1 lewa babak extra time.
Pertemuan dua tim kali ini diprediksi akan berjalan ketat karena kekuatan yang hampir setara. Bisa jadi pemenang akan ditentukan lewat adu penalti.
Jadwal Siaran Langsung Euro 2020 Hari Ini
Jumat, 2 Juli 2021
- 23:00 WIB: Swiss vs Spanyol - Mola, RCTI, iNews, Soccer Channel, On Channel
Sabtu, 3 Juli 2021
- 02:00 WIB: Belgia vs Italia - Mola, Soccer Channel, On Channel
Simak jadwal laga perempat final lainnya di bawah ini.
Sabtu, 3 Juli 2021
- 23:00 WIB: Republik Ceko vs Denmark - Mola, RCTI, iNews, Soccer Channel, On Channel
Minggu, 4 Juli 2021
- 02:00 WIB: Ukraina vs Inggris - Mola, RCTI, iNews, Soccer Channel, On Channel
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Euro 2020 Hari Ini: Belgia vs Italia, Siapa Lolos Semifinal?
Piala Eropa 2 Juli 2021, 09:48
-
Euro 2020: Siapa Bisa Gantikan Granit Xhaka, Swiss?
Piala Eropa 2 Juli 2021, 09:44
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR