
Bola.net - Pandit BBC Sport, Alan Shearer, melihat pergantian pemain yang dilakukan Roberto Mancini dan Gareth Southgate membawa dampak besar di final Euro 2020. Akan tetapi, hasil yang didapat kedua pelatih saling berkebalikan.
Italia tampil sebagai juara Euro 2020 dengan mengalahkan Inggris di final. Pada duel yang digelar di Wembley, Senin (12/7/2021) dini hari WIB, Italia menang lewat laga sengit dan diakhiri dengan adu penalti.
Laga harus ditentukan lewat adu penalti setelah kedua tim bermain imbang 1-1 di waktu normal dan extra time. Inggris lebih dulu unggul lebih dulu dari gol Luke Shaw dan Italia membalas lewat Leonardo Bonucci.
Pada babak adu penalti, tiga penendang Inggris gagal. Sementara, dikubu Italia, hanya dua yang gagal. Italia pun menang dengan skor 3-2 dan menjadi juara Euro 2020.
Pergantian Pemain Mancini
Italia tertinggal 1-0 pada babak pertama. Lalu, pada menit ke-55, Mancini memasukkan dua pemain baru. Mancini memainkan Domenico Berardi dan Bryan Cristante untuk menggantikan Ciro Immobile dan Nicolo Barella.
Pergantian ini, kata Alan Shearer, membawa dampak besar bagi Italia. Sebab, setelah dua pemain itu masuk, Italia justru mampu menemukan celah di area pertahanan. Italia pun mencetak gol 13 menit setelah pergantian pemain itu.
"Roberto Mancini mengubah banyak hal ketika memang perlu diubah.," kata Alan Shearer pada BBC Sport.
"Italia tidak bisa masuk kantong di babak pertama tetapi mereka bisa di babak kedua. Mereka menemukan cara. Anda harus mengucapkan selamat kepada mereka. Mereka berhasil mengatasinya," sambungnya.
Pergantian Inggris yang Flop
Berbeda dengan Italia, Inggris justru melakukan pergantian yang flop. Alan Shearer menyoroti keputusan Gareth Southgate saat memainkan Marcus Rashford dan Jadon Sancho hanya untuk ambil bagian pada babak adu penalti.
"Ini adalah pergantian besar untuk memainkan dua pemain dengan beberapa menit lagi dan meminta mereka untuk mengambil penalti. Ini tekanan besar ketika mereka tidak menendang bola. Ini pertanyaan besar," katanya.
"Secara mental Anda harus memperbaiki diri. Anda belum menendang bola selama beberapa jam," tegas legenda sepak bola Inggris tersebut.
Sumber: BBC Sport
Baca Ini Juga:
- Kesal Melihat Saka Mengambil Penalti, Roy Keane: Mana Pemain Berpengelaman Inggris?
- Mengalahkan Inggris Ketika Menjadi Musuh Seisi London, Italia Memang Hebat!
- Donnarumma, 22, Kiper Nomor 1 Italia, Pemain Terbaik Euro 2020 dan Juara
- Gokil! Duo Chelsea Ini Mampu Kawinkan Liga Champions dan Euro
- Jorginho Gabung Bonucci Ejek Inggris Usai Bawa Italia Juara Euro 2020?
- Legenda Inggris Soal Duet Bonucci dan Chiellini: Punya Seni Gelap Dalam Bertahan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dikalahkan Italia di Final Euro 2020, Inggris Kena Troll Legenda Azzurri
Piala Eropa 12 Juli 2021, 22:24
-
Juara Euro 2020, tak Ada Parade untuk Timnas Italia
Piala Eropa 12 Juli 2021, 21:35
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR