Polandia sendiri berhasil memastikan lolos ke putaran final Euro 2016 setelah mereka tampil apik di babak penyisihan grup D. Mereka menjadi runner up grup D, di bawah sang juara dunia Jerman dengan selisih satu poin saja.
Apiknya penampilan Polandia di babak kualifikasi menurut Lewandowski merupakan buah pemikiran dari sang pelatih. "Memang butuh waktu untuk saling memahami satu sama lain, namun saat ini Nawalka sangat mengerti kondisi tim ini dan saat ini kami sangat paham apa yang ia inginkan dari kami" beber Lewandowski kepada ESPN.
"Pengertian yang terjalin di dalam tim ini membuat kami dapat menerapkan strateginya dengan sangat baik. Ia adalah pelatih yang sangat jenius. Saya sangat penasaran seberapa jauh kami bisa melangkah di Prancis nanti" tutup penyerang 27 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Ketajaman Lini Serang Jadi Senjata Rahasia Polandia di Euro'
Commercial 3 Juni 2016, 10:37
-
'Polandia Wajib Menangkan Pertandingan Pertama di Euro'
Commercial 3 Juni 2016, 10:33
-
Lewandowski: Nawalka Pelatih Jenius!
Commercial 3 Juni 2016, 10:28
-
Lewandowski: Jangan Remehkan Polandia!
Commercial 3 Juni 2016, 10:23
-
Highlights Friendly: Polandia 1-2 Belanda
Open Play 2 Juni 2016, 05:05
LATEST UPDATE
-
Jadwal Semifinal Piala Afrika 2025: Senegal vs Mesir, Nigeria vs Maroko
Bola Dunia Lainnya 11 Januari 2026, 07:00
-
Persita vs Borneo FC: Alasan Kekalahan Borneo FC di Tangan Persita
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 06:59
-
Proliga 2026: Bandung BJB Tandamata Incar Kemenangan atas Jakarta Popsivo Polwan
Voli 11 Januari 2026, 06:49
-
Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
Tim Nasional 11 Januari 2026, 06:43
-
Charlton vs Chelsea: Rating Pemain The Blues usai Menang Telak di Piala FA
Liga Inggris 11 Januari 2026, 06:36
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR