Bukan itu saja, Ancelotti juga sangat senang dengan para pemain yang dimilikinya di Santiago Bernabeu. Ia bahkan mengatakan kepada orang-orang terdekatnya bahwa saat ini ia punya skuad terbaik yang pernah didapatkannya sepanjang karier.
Kabar itu dilansir Marca, media yang dekat dengan Madrid. Ungkapan itu tentu bermakna besar jika yang mengatakan adalah seorang Ancelotti. Pasalnya, Don Carletto juga pernah menangani AC Milan, PSG dan Chelsea yang juga bertabur bintang.
Selain deretan pemain yang sudah berstatus bintang seperti Cristiano Ronaldo, Mesut Ozil dan Sergio Ramos, Madrid juga punya banyak pemain potensial. Ada nama Dani Carvajal, Alvaro Morata dan Casemiro yang belakangan juga mencuri perhatian.
Dalam berbagai sesi latihan terbuka Madrid, media berkesempatan melihat langsung gaya kepelatihan Ancelotti. Meski sering berteriak memberi instruksi, Ancelotti terkesan memimpin latihan Madrid dengan santai. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peluk Ronaldo, Pria Ini Dipenjara Dua Hari
Bolatainment 13 Agustus 2013, 23:09
-
Inilah Rahasia Sukses Jose Mourinho
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 20:13
-
Ancelotti Anggap Madrid Punya Skuad Terbaik
Liga Spanyol 13 Agustus 2013, 20:02
-
Redknapp: Jual Rooney ke Chelsea Sekarang!
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 17:45
-
Legenda Inggris dukung Penerapan Goal-line Technology
Liga Inggris 13 Agustus 2013, 16:00
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR