Bola.net - - Raksasa La Liga, Barcelona dikabarkan bakal segera menuntaskan perekrutan gelandang Nice, Jean Michael Seri dalam waktu dekat.
Beberapa waktu belakangan Barca memang gencar dikaitkan dengan Seri. Pemain 26 tahun itu menjadi target alternatif Barca setelah kesempatan menggaet Marco Verratti makin menipis.
Dilansir Mundo Deportivo, Barca diklaim setuju untuk mengaktifkan klausul rilis Seri yang dipatok Nice senilai 40 juta euro. Bahkan, kedatangan Seri ke Barca diyakini bakal terjadi paling cepat pada Senin (21/8).
Dengan gaya main stylish yang dimilikinya, Seri sempat dijuluki sebagai Xavi-nya Afrika. Beberapa waktu lalu Xavi sendiri sudah mendesak agar eks klubnya segera menggaet Seri.
Jika benar-benar merapat ke Barca, maka ini akan menjadi sebuah kejutan karena beberapa waktu lalu petinggi Barca, Robert Fernandes sudah menegaskan tak akan mendatangkan gelandang lagi usai mereka sukses menggaet Paulinho.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Barca Akan Segera Move On dari Kekalahan Lawan Madrid
Liga Spanyol 20 Agustus 2017, 20:05
-
Iniesta Akui Ragu Akan Masa Depannya di Barca
Liga Spanyol 20 Agustus 2017, 19:12
-
Barca Segera Rampungkan Transfer Seri
Liga Spanyol 20 Agustus 2017, 18:08
-
Valverde: Barcelona Tidak Takut Terorisme
Liga Spanyol 20 Agustus 2017, 14:55
-
Video: Kelewat Nyantai Saat Latihan, Pique Ditegur Valverde
Liga Spanyol 20 Agustus 2017, 08:08
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR