
Bola.net - Bursa calon striker baru Barcelona kembali bertambah. Kali ini, tim asal Catalunya itu digosipkan akan memboyong Paulo Dybala dari Juventus.
Barcelona diketahui akan berburu striker baru di musim panas nanti. Mereka ingin mencari pengganti Luis Suarez yang pindah ke Atletico Madrid.
Sejauh ini beberapa striker dikaitkan dengan Barcelona. Mulai dari striker muda top hingga striker berpengalaman dan gratisan.
Corriere Dello Sport mengklaim bahwa Barcelona sudah menemukan calon baru. Mereka ingin merekrut Paulo Dybala dari Juventus.
Mengapa Barcelona ingin merekrut Dybala? Simak selengkapnya di bawah ini.
Striker Top
Menurut laporan tersebut, nama Dybala sudah lama diincar Barcelona.
Mereka menilai sang striker merupakan salah satu penyerang terbaik di Eropa saat ini. Ia dinilai memiliki pengalaman dan juga ketajaman yang bagus.
Ronald Koeman juga dilaporkan tertarik dengan gaya bermain sang striker sehingga mereka tertarik untuk merekrutnya.
Tahan Dulu
Namun laporan itu mengklaim bahwa Barcelona masih menunda perekrutan Dybala.
Mereka kabarnya ingin memastikan masa depan Lionel Messi terlebih dahulu. Mereka ingin melihat apakah sang penyerang akan brtahan atau pergi dari Barcelona.
Jika sang striker pergi, maka Barcelona akan tancap gas untuk merekrut Dybala.
Siap Dijual
Kabar baiknya bagi Barcelona, peluang mereka untuk mendapatkan Dybala cukup besar.
Karena Juventus berencana menjual sang striker demi menambah dana transfer mereka di musim panas nanti.
(Corriere Dello Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertukaran Paulo Dybala dengan Antoine Griezmann, Mungkinkah Terjadi?
Liga Italia 14 Maret 2021, 19:00
-
PSG di Persimpangan: Pilih Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi?
Liga Eropa Lain 14 Maret 2021, 18:34
-
5 Alasan Mengapa Juventus akan Mengamuk di Markas Cagliari
Liga Italia 14 Maret 2021, 07:02
-
Seperti Tom Brady, Cristiano Ronaldo Bakal Hadirkan Kesuksesan di MU
Liga Inggris 14 Maret 2021, 07:00
-
Menanti Rekor Terbaru Cristiano Ronaldo di Sardegna Arena
Liga Italia 14 Maret 2021, 06:39
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR