
Melawat ke Estadio Manuel Martinez Valero, Los Blancos butuh gol penalti kontroversial dari Cristiano Ronaldo di menit akhir untuk sekedar mengunci kemenangan tipis 2-1. Dan Ancelotti mengingatkan anak asuhnya jika akhir pekan nanti mereka rawan jadi korban sang tetangga jika tak segera berbenah.
"Jika kami bermain seperti hari ini, kami takkan memenangi derby. Kami harus tampil lebih baik, dengan intensitas lebih tinggi dan kepribadian lebih besar," tegas pria asal Italia tersebut yang kerap dijuluki Don Carletto itu.
Mantan arsitek Chelsea dan Juventus itu menambahkan, "Di babak kedua, kami tak mengendalikan permainan. Pada akhirnya Ronaldo memang mencetak gol, tapi saya tak bahagia dengan cara kami bermain. Satu-satunya hal terpenting adalah kami menang, tapi itu saja tak cukup, kami harus berbenah." [initial]
Keseruan Aksi Matador dari Lapangan Hijau (fft/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Jadikan Madrid Sebagai Alat Ukur Juventus
Liga Champions 26 September 2013, 23:04
-
Rosell Masih Tak Percaya Kontroversi Madrid
Liga Spanyol 26 September 2013, 22:47
-
Komite Wasit Akui Kesalahan di Laga Elche-Madrid
Liga Spanyol 26 September 2013, 22:07
-
Bikin Kontroversi, Wasit Elche-Madrid Dibekukan!
Liga Spanyol 26 September 2013, 21:19
-
Diego Lopez: Adil Jika Madrid Yang Menang
Liga Spanyol 26 September 2013, 21:06
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR