Bola.net - - Pemimpin klasemen Barcelona akan menjamu peringkat 8 Girona pada jornada 25 La Liga 2017/18, Minggu (25/2). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan antara dua tim Catalan di Camp Nou ini.
Barcelona tak terkalahkan dalam 31 laga terakhirnya di La Liga.
Barcelona tak terkalahkan dalam sembilan laga terakhirnya di semua kompetisi.
Barcelona tak terkalahkan dalam 18 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi (M16 S2).
Dari 13 gol terakhir Barcelona di La Liga, hanya satu yang tercipta di babak pertama (Luis Suarez vs Eibar).
Barcelona meraih tujuh clean sheet dalam 10 laga terakhirnya di La Liga.
Girona adalah satu-satunya tim La Liga yang masih belum pernah dibobol Lionel Messi.
Baru satu pemain Barcelona yang sudah mencetak gol ke gawang Girona, yakni Luis Suarez ketika menang 3-0 pada pertemuan pertama musim ini.
Gol terbanyak untuk Barcelona di La Liga musim ini: Lionel Messi (20 gol).
Assist terbanyak untuk Barcelona di La Liga musim ini: Lionel Messi (11 assist).
Pada musim perdananya di La Liga ini, Girona telah mengumpulkan 34 poin dalam 24 pertandingan (M9 S7 K8), mencetak 34 gol dan kebobolan 30.
Dari sembilan kemenangan yang sudah diraih Girona, salah satunya adalah dengan skor 2-1 ketika menjamu Real Madrid pada jornada 10.
Girona hanya kalah sekali dalam enam laga terakhirnya di La Liga (M3 S2 K1).
Girona tanpa kemenangan dalam lima laga tandang terakhirnya di La Liga (S2 K3).
Girona tak pernah mencetak lebih dari satu gol di tiap laga dalam enam laga tandang terakhirnya di La Liga.
Gol terbanyak untuk Girona di La Liga musim ini: Cristhian Stuani (13 gol).
Assist terbanyak untuk Girona di La Liga musim ini: Alex Granell, Johan Mojica (masing-masing 4 assist).
Rekor pertemuan kedua tim (c) Transfermarkt
Pada pertemuan pertama di La Liga musim ini, Barcelona menang 3-0 di kandang Girona. Barcelona memenangi laga jornada 6 tersebut lewat bunuh diri dua pemain Girona (Aday Benitez dan Gorka Iraizoz) serta gol Luis Suarez.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teken Kontrak Baru, Sergi Langsung Berikrar Ikuti Langkah Messi
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 20:20
-
Data dan Fakta La Liga: Barcelona vs Girona
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 16:29
-
Prediksi Barcelona vs Girona 25 Februari 2018
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 16:28
-
Masih Cedera, Pique Berlatih Sendiri di Barca
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 15:40
-
Barcelona Batal Hadirkan Nabil Fekir dari Lyon
Liga Spanyol 23 Februari 2018, 15:30
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR