Salah satu sanjungan datang dari gelandang Cesc Fabregas. Pada awalnya, pemain 26 tahun tersebut pada awalnya ragu terhadap kemampuan Neymar di atas lapangan.
"Sekarang kami telah mengkonfirmasi bahwa ia bukan sekedar pemain yang terkenal melalui Youtube karena skill olah bolanya saja," canda Fabregas seperti dilansir Marca.
"Tentu muncul keraguan walau telah berulangkali menyaksikan aksinya saat masih di Brasil. Namun saat ini kami telah mengetahui kemampuannya. Ia sangat sesuai bagi tim, sangat cerdas, dan punya segalanya untuk menjadi pemain top."
Neymar sejauh ini telah membukukan tiga gol dan lima assist dalam 11 penampilannya bersama Barca di seluruh kompetisi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibidik Barcelona, Klose Pilih Pulang Kampung
Liga Italia 14 Oktober 2013, 22:53
-
Tello: Demi Karier, Saya Bisa Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 21:58
-
Xavi Salahkan Orang-orang Madrid Atas Reputasi Diving Neymar
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 18:51
-
'Arsenal Gagal Juara Liga Champions Gara-Gara Valdes'
Liga Champions 14 Oktober 2013, 15:55
-
Inilah Pemain Muda Barcelona Yang Ingin Dibajak Tottenham
Liga Spanyol 14 Oktober 2013, 15:14
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR