
Bertanding di depan publik Estadio San Mames, Blaugrana sempat tertinggal melalui gol Markel Susaeta di babak pertama. Messi yang masuk di babak kedua berhasil membalikkan keadaan melalui gol, plus satu assist kepada Alexis Sanchez.
Sayangnya skuad besutan Tito Vilanova gagal mempertahankan keunggulan, setelah Ander Herrera menyamakan skor di penghujung laga. Meski begitu, pujian tetap keluar dari mulut Roura untuk kegemilangan La Pulga.
"Messi adalah pemain terbaik di dunia," tegas Roura.
"Ia baik-baik saja. Ia berlatih dengan bagus dan sangat membantu kami melewati laga berat. Semoga ia sedang dalam proses pemulihan kebugaran, dan kembali ke puncak kekuatannya."
Kegagalan merengkuh tiga poin membuat selisih mereka dengan Real Madrid kian menipis, menjadi hanya 11 poin. Hal itu dikarenakan pada laga sesudahnya, Los Blancos berhasil memenangi derby Madrid versus Atletico dengan skor 2-1. [initial] (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Maria: Kemenangan Atas Atleti Beri Motivasi Ekstra
Liga Spanyol 28 April 2013, 12:00
-
Gagal Menangkan Barca, Roura Sanjung Messi
Liga Spanyol 28 April 2013, 07:00
-
Highlights La Liga: Atletico Madrid 1-2 Real Madrid
Open Play 28 April 2013, 03:40
-
Review: Real Tumpas Atletico di Derbi Madrileno
Liga Spanyol 28 April 2013, 03:00
-
Review: San Mames Terlalu Tangguh Bagi Barca
Liga Spanyol 28 April 2013, 01:06
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR