
Bola.net - Update klasemen La Liga 2022/2023 hari ini, Senin 10 Oktober 2022. Barcelona kembali ke puncak klasemen menggusur sang rival, Real Madrid.
Kepastian ini didapat usai Barcelona sukses mengandaskan Celta Vigo dengan skor tipis 1-0 dalam partai La Liga 2022/2023 jornada 8 yang dihelat di Camp Nou, Senin (10/10/2022) dini hari WIB.
Gol semata wayang yang dicetak Pedri di babak pertama sudah cukup untuk membawa Barcelona mengalakan Celta Vigo sekaligus menjaga tren positif mereka di La Liga musim ini.
Simak hasil, klasemen, dan top skor La Liga 2022/23 jornada 8 selengkapnya di bawah ini.
Sabtu, 8 Oktober 2022

02:00 WIB - Osasuna 1-2 Valencia
19:00 WIB - Almeria 3-1 Rayo Vallecano
21:15 WIB - Atletico Madrid 2-1 Girona
23:30 WIB - Sevilla 1-1 Athletic Bilbao
Minggu, 9 Oktober 2022

02:00 WIB - Getafe 0-1 Real Madrid
19:00 WIB - Real Valladolid 0-0 Real Betis
21:15 WIB - Cadiz 2-2 Espanyol
23:30 WIB - Real Sociedad 1-0 Villarreal
Senin, 10 Oktober 2022

02:00 WIB - Barcelona 1-0 Celta Vigo
Selasa, 11 Oktober 2022

02:00 WIB - Elche vs Real Mallorca
Klasemen La Liga 2022/23
Top Skor La Liga 2022/23

9 Gol - Robert Lewandowski (Barcelona)
6 Gol - Borja Iglesias (Real Betis), Joselu (Espanyol)
5 Gol - Vinicius Junior (Real Madrid), Iago Aspas (Celta Vigo), Brais Mendez (Real Sociedad)
4 Gol - Alvaro Morata (Atletico Madrid)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mbappe tak Didapat dan Haaland Lepas, Madrid Kini Incar Joao Felix
Liga Spanyol 10 Oktober 2022, 19:59
-
Prediksi Shakhtar Donetsk vs Real Madrid 12 Oktober 2022
Liga Champions 10 Oktober 2022, 15:04
-
Barcelona: Fokus Inter Milan Dulu, El Clasico Sudah Pernah Menang Besar!
Liga Spanyol 10 Oktober 2022, 14:00
-
Rincian 700 Gol Cristiano Ronaldo: Emang Paling Gokil Saat Bela Real Madrid!
Liga Inggris 10 Oktober 2022, 08:00
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR