Laga tersebut akan dimajukan sehari, saat 11 pemain keduanya berpeluang untuk mendapatkan anugerah pemain terbaik Eropa pada 30 Agustus mendatang.
"UEFA meminta kepada federasi Spanyol (RFEF) untuk mengubah jadwal pertandingan kedua Piala Super Spanyol, dari 30 Agustus menjadi 29 Agustus...," kata RFEF dalam sebuah pernyataan, Selasa (17/7).
"...sehingga hal itu tidak bersamaan waktunya dengan acara yang diadakan oleh badan sepak bola Eropa di Monako."
Pertandingan pertama Piala Super Spanyol yang sudah menjadi tradisi sebagai pembuka untuk musim baru La Liga.
Musim ini antara juara Copa del Rey Barca dengan juara Liga Utama Spanyol Real Madrid. Akan digelar pada 23 Agustus di Nou Camp dan kemudian di Bernabeu sepekan kemudian.
11 personil dua rival berat ini termasuk di dalam 32 calon peraih anugerah pemain terbaik Eropa versi UEFA, mereka diharapkan turut hadir di acara yang akan dihelat 30 Agustus mendatang. (uefa/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi: Saya Ingin Menembus Batas
Liga Spanyol 18 Juli 2012, 18:30
-
Campos Gabung Staf Kepelatihan Mourinho
Liga Spanyol 18 Juli 2012, 18:27
-
Higuain: Mou Yakinkan Saya Untuk Bertahan
Liga Spanyol 18 Juli 2012, 18:17
-
Jadwal Clasico di Supercopa Digeser
Liga Spanyol 18 Juli 2012, 14:02
-
Ferguson Minta MU Pantau Wonderkid Madrid Jese Rodriguez
Liga Inggris 18 Juli 2012, 14:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR