Sebelumnya Laporta sudah menyatakan minatnya untuk bertarung dalam pemilihan Presiden Barca pada 2016 mendatang. Ia merasa Barca butuh perubahan dan yakin akan mampu melakukannya.
Laporta merasa dirinya sudah bekerja keras selama memimpin Barca. Hasil kerja yang paling dibanggakannya tentu adalah pengangkatan Josep Guardiola yang terbukti mampu memberikan kesuksesan besar bagi klub.
Namun Laporta merasa hasil jerih payahnya membangun Barca telah dihancurkan oleh penggantinya, Rosell. Laporta bahkan menuduh Rosell sengaja membiarkan Guardiola pergi dari Barca.
"Mereka (petinggi Barca pimpinan Rosell) terobsesi untuk menghancurkan semua yang telah kami bangun. Selain melepas Guardiola, serta membuyarkan kerja keras kami dengan Johan Cruyff, La Masia, Catalunya, UNICEF, dan bahkan perang melawan Hooligan." (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laporta: Rosell Ingin Hancurkan Barca
Liga Spanyol 12 Juni 2013, 18:48
-
Laporta Siap Berebut Kursi Presiden Barcelona
Liga Spanyol 12 Juni 2013, 11:01
-
Sulit Gaet Lewandowski, Pep Beralih ke Suarez
Liga Eropa Lain 11 Juni 2013, 07:30
-
Guardiola Ingin Abidal di Allianz Arena
Liga Champions 10 Juni 2013, 06:02
-
Lahm: Pep Hanya Akan Buat Bayern Makin Kuat
Liga Eropa Lain 9 Juni 2013, 08:30
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR