Dengan begitu, kapten tim nasional Portugal hanya butuh dua gol saja untuk menyamakan rekor legenda yang dijuluki The Angel of Madrid tersebut.
Catatan Ronaldo sendiri terbilang luar biasa dan jika dilihat lagi, Raul sudah kalah jauh. Hal itu bisa diketahui berdasarkan perbandingan jumlah penampilan dari kedua pemain.
Pria yang kemudian memutuskan hijrah ke Schalke 04 setelah dari Madrid, harus tampil di 741 pertandingan sebelum akhirnya mencetak 323 gol bagi Los Blancos. Bandingkan dengan Ronaldo yang hanya butuh 303 penampilan saja. Sangat jauh lebih produktif ketimbang Raul.
Kemungkinan Ronaldo untuk memecahkan rekor Raul juga didukung dengan performa sang bintang belakangan ini. Mantan pemain Manchetser United tersebut benar-benar sedang dalam top perform, ia bahkan sudah mengumpulkan total 8 gol dari tiga pertandingan musim ini.[initial]
(as/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan: Real Madrid 1 vs 0 Granada
Liga Spanyol 19 September 2015, 23:11
-
Morata Tersanjung Real Madrid Ingin Memulangkannya
Liga Spanyol 19 September 2015, 22:19
-
Sir Alex: Ronaldo Sering Dilempari Celana Dalam
Liga Inggris 19 September 2015, 22:10
-
Perez: Ronaldo Sudah Jadi Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 September 2015, 20:55
-
Lawan Granada, Ronaldo Buka Peluang Lewati Rekor Gol Raul
Liga Spanyol 19 September 2015, 19:21
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR